Iklan

Iklan

Pertanyaan

Apa yang dimaksud dengan alur dalam sebuah karangan cerita...

Apa yang dimaksud dengan alur dalam sebuah karangan cerita... 

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

alur adalah rangkaian peristiwa yang membentuk cerita secara utuh.

alur adalah rangkaian peristiwa yang membentuk cerita secara utuh.

Iklan

Pembahasan

Alur atau sering disebut plot ( dalam cerita ) adalah rangkaian peristiwa yang dijalin serta disusun dengan kronologisdari awal cerita hingga akhir. A lur mengatur bagaimana suatu tindakan-tindakan yang akan terdapat dalam cerita harus berkaitan dengan satu sama yang lain. Dengan demikian, alur adalah rangkaian peristiwa yang membentuk cerita secara utuh.

Alur atau sering disebut plot (dalam cerita) adalah rangkaian peristiwa yang dijalin serta disusun dengan kronologis dari awal cerita hingga akhir. Alur mengatur bagaimana suatu tindakan-tindakan yang akan terdapat dalam cerita harus berkaitan dengan satu sama yang lain.undefined 

Dengan demikian, alur adalah rangkaian peristiwa yang membentuk cerita secara utuh.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Jalinka Salsa

Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Alur penceritaan yang digambarkan secara runtun dari A sampai Z, disebut….

53

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia