Iklan

Iklan

Pertanyaan

Apa tujuan negara melakukan perdagangan internasional dengan negara lain?

Apa tujuan negara melakukan perdagangan internasional dengan negara lain?

  1. .... undefined

  2. .... undefined

Iklan

B. Setiawan

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sumatera Utara

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Perdagangan internasional adalah perdagangan yang dilakukan lintas negara. Adapun tujuan perdagangan internasional adalah: Memenuhi kebutuhan suatu negara karena suatu negara tidak selamanya bisa menghasilkan barang kebutuhannnya sendiri sehingga membutuhkan adanya perdagangan dengan negara lain. Menambah devisa negara karena semakin banyak perdagangan internasional yakni ekspor maka pemasukan negara juga akan bertambah sehingga devisa negara juga bertambah. Menghemat biaya produksi karena mungkin saja jika memproduksi barang di dalam negeri biayanya lebih mahal daripada membelinya langsung dari luar negeri. Mengenalkan produk negara tersebut ke luar negeri karena dengan perdagangan internasional suatu negara bisa menjual produknya ke luar negeri sehingga produknya pun bisa lebih dikenal di luar negeri.

Perdagangan internasional adalah perdagangan yang dilakukan lintas negara. Adapun tujuan perdagangan internasional adalah:

  1. Memenuhi kebutuhan suatu negara karena suatu negara tidak selamanya bisa menghasilkan barang kebutuhannnya sendiri sehingga membutuhkan adanya perdagangan dengan negara lain.
  2. Menambah devisa negara karena semakin banyak perdagangan internasional yakni ekspor maka pemasukan negara juga akan bertambah sehingga devisa negara juga bertambah.
  3. Menghemat biaya produksi karena mungkin saja jika memproduksi barang di dalam negeri biayanya lebih mahal daripada membelinya langsung dari luar negeri.
  4. Mengenalkan produk negara tersebut ke luar negeri karena dengan perdagangan internasional suatu negara bisa menjual produknya ke luar negeri sehingga produknya pun bisa lebih dikenal di luar negeri. undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

35

Ida Ayu Dwi Nandini Pratiwi

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Melalui perdagangan internasional berbagai produk yang dihasilkan sektor usaha dalam negeri dapat tersebar di pasar dunia. Pada sisi lain, kebutuhan barang-barang modal juga dapat terpenuhi, kegiatan ...

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia