Iklan

Pertanyaan

Apa tujuan Amerika menempatkan pasukan militer di Vietnam? Jelaskan.

Apa tujuan Amerika menempatkan pasukan militer di Vietnam? Jelaskan.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

46

:

50

Klaim

Iklan

E. Mardiana

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Tujuan Amerika Serikat menempatkan pasukan militer di Vietnam adalah untuk memberikan bantuan militer bagi Vietnam Selatan. Alasan Amerika Serikat melakukan penempatan militer ini didasarkan atas kekhawatiran bahwa adanya pengaruh komunis dari Vietnam Utara ke Vietnam Selatan. Saat itu, Vietnam Utara mendapatkan bantuan militer dari Uni Soviet. Bahkan Amerika Serikat juga memberikan bantuan militer dan keuangan bagi Vietnam Selatan. Banyak pasukan Vietnam Selatan yang juga mendapatkan pelatihan militer khusus dari Amerika Serikat, guna mempertahankan diri dari serangan Vietnam Utara.Amerika Serikat saat itu ingin menjadikan Vietnam Selatan sebagai basis terdepan antikomunis di Asia Tenggara dengan mendirikan pakta pertahanan Asia Tenggara. Amerika Serikat sangat percaya pada teori domino saat itu, yaitu apabila Vietnam Utara sampai mengusai Vietnam Selatan maka satu per satu wilayah sekitarnya akan jatuh ke tangan komunis.Amerika Serikat yang semula tidak terlibat dalam masalah ini, mulai ikut ambil bagian dengan alasan bahwa jika Vietnam semuanya dikuasai oleh Ho maka negara iniakan menjadi negara komunis yang kuat dan akan memakan negara-negara yang lainnya, terutama Asia Tenggara. Hal ini di ungkapkan oleh John F. Kennedy. Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya karena Amerika Serikat khawatir bahwa adanya pengaruh komunis dari Vietnam Utara ke Vietnam Selatan.

Tujuan Amerika Serikat menempatkan pasukan militer di Vietnam adalah untuk memberikan bantuan militer bagi Vietnam Selatan. Alasan Amerika Serikat melakukan penempatan militer ini didasarkan atas kekhawatiran bahwa adanya pengaruh komunis dari Vietnam Utara ke Vietnam Selatan. Saat itu, Vietnam Utara mendapatkan bantuan militer dari Uni Soviet. Bahkan Amerika Serikat juga memberikan bantuan militer dan keuangan bagi Vietnam Selatan. Banyak pasukan Vietnam Selatan yang juga mendapatkan pelatihan militer khusus dari Amerika Serikat, guna mempertahankan diri dari serangan Vietnam Utara. Amerika Serikat saat itu ingin menjadikan Vietnam Selatan sebagai basis terdepan antikomunis di Asia Tenggara dengan mendirikan pakta pertahanan Asia Tenggara. Amerika Serikat sangat percaya pada teori domino saat itu, yaitu apabila Vietnam Utara sampai mengusai Vietnam Selatan maka satu per satu wilayah sekitarnya akan jatuh ke tangan komunis. Amerika Serikat yang semula tidak terlibat dalam masalah ini, mulai ikut ambil bagian dengan alasan bahwa jika Vietnam semuanya dikuasai oleh Ho maka negara ini akan menjadi negara komunis yang kuat dan akan memakan negara-negara yang lainnya, terutama Asia Tenggara. Hal ini di ungkapkan oleh John F. Kennedy. 
 


Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya karena Amerika Serikat khawatir bahwa adanya pengaruh komunis dari Vietnam Utara ke Vietnam Selatan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

95

Ely Astuti

Makasih ❤️ Bantu banget

David Sunandi

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Keterlibatan Amerika Serikat dan Uni Soviet pada perang yang terjadi di kawasan Indocina merupakan perang perluasan ideologi dan eksistensi sebagai dua negara adidaya di dunia. Perang yang dilakukan A...

1

4.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia