Iklan

Iklan

Pertanyaan

Apa saja yang perlu dicegah agar air tanah tetap lestari ?

Apa saja yang perlu dicegah agar air tanah tetap lestari ?

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Air tanah juga memiliki manfaat lain yakni menyediakan air bersih secara alami, berperan penting dalam siklus hidrologi, dapat digunakan untuk mengairi lahan pertanian dan berbagai manfaat lainnya. Cara untuk melestarikan air tanah adalah sebagai berikut: Melindungi lingkungan sumber air tanah. Melakukan konservasi air tanah. Tidak menimbun sampah di dekat sumber air tanah. Menggunakan air tanah secara bijak. Mengurangi penggunaan zat kimiawi. Melakukan edukasi pada masyarakat. Melindungi dan melestarikan hutan.

Air tanah juga memiliki manfaat lain yakni menyediakan air bersih secara alami, berperan penting dalam siklus hidrologi, dapat digunakan untuk mengairi lahan pertanian dan berbagai manfaat lainnya. Cara untuk melestarikan air tanah adalah sebagai berikut:

  1. Melindungi lingkungan sumber air tanah.
  2. Melakukan konservasi air tanah.
  3. Tidak menimbun sampah di dekat sumber air tanah.
  4. Menggunakan air tanah secara bijak.
  5. Mengurangi penggunaan zat kimiawi.
  6. Melakukan edukasi pada masyarakat.
  7. Melindungi dan melestarikan hutan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Icha Icha

Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Usaha yang dapat dilakukan dalam rangka melestarikan air tanah sebagai bahan baku air minum salah satunya adalah...

74

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia