Apa saja yang dipelajari dalam ekonomi makro?
N. Nurlaila
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Malang
Sebelumnya perlu diketahui terlebih dahulu pengertian dari ekonomi makro. Ekonomi Makro adalah cabang ilmu ekonomi yang mempelajari perilaku ekonomi secara keseluruhan (agregat). Pembahasan yang dibahas dalam ekonomi makro memiliki lingkup yang luas karena melihat permasalahan ekonomi dari sudut pandang keseluruhan. Contoh hal yang dibahas dalam ekonomi makro adalah pendapatan nasional, tenaga kerja, pengangangguran, dan lain - lain.
114
0.0 (0 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia