Iklan

Iklan

Pertanyaan

Apa saja perbedaan antara Chlorophyta, Phaeophyta, Rhodophyta, dan Chrysophyta? Tuliskan jawaban Anda dalam bentuk tabel!

Apa saja perbedaan antara Chlorophyta, Phaeophyta, Rhodophyta, dan Chrysophyta? Tuliskan jawaban Anda dalam bentuk tabel! 

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

PerbedaanChlorophyta, Phaeophyta, Rhodophyta, dan Chrysophyta Perbedaan Chlorophyta Phaeophyta Rhodophyta Chrysophyta Klorofil a dan b a dan c a dan d a dan c Warna hijau cokelat merah coklat keemasan Pigmen Tambahan karoten fukosantin, karoten, xantofil fikoeritrin, fikosianin fukosantin, karoten, xantofil Cadangan Makanan amilum/ pati dan minyak laminarin tepung fluorid leukosin, laminarin Habitat Air tawar, laut, darat dan tempat lembab laut air laut dan tawar air laut, darat dan tempat lembab Komponen dinding sel selulosa matriks selulosa dengan polisakarida lain matriks selulosa dengan polisakarida lain silika Reproduksi seksual konjugasi oogami dan isogami fertilisasi spermatium dan sel telur fertilisasi spermatium dan sel telur Contoh Chlorella, Ulva, Chlamydomonas Fucus, Sargassum, dan Turbinaria. Gelidium, Chondrus, Eucheuma, dan Gracilaria Vaucheria, Navicula

Perbedaan Chlorophyta, Phaeophyta, Rhodophyta, dan Chrysophyta

Perbedaan Chlorophyta  Phaeophyta Rhodophyta Chrysophyta
Klorofil a dan b a dan c a dan d a dan c
Warna hijau cokelat merah coklat keemasan
Pigmen Tambahan karoten fukosantin, karoten,  xantofil fikoeritrin, fikosianin fukosantin, karoten, xantofil
Cadangan Makanan amilum/ pati dan minyak laminarin tepung fluorid leukosin, laminarin
Habitat Air tawar, laut, darat dan tempat lembab laut air laut dan tawar air laut, darat dan tempat lembab
Komponen dinding sel selulosa matriks selulosa dengan polisakarida lain matriks selulosa dengan polisakarida lain silika
Reproduksi seksual konjugasi oogami dan isogami fertilisasi spermatium dan sel telur fertilisasi spermatium dan sel telur
Contoh Chlorella, Ulva, Chlamydomonas Fucus, Sargassum, dan Turbinaria.  Gelidium, Chondrus,
Eucheuma, dan Gracilaria 
Vaucheria, Navicula

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Tata Lili

Mudah dimengerti

Laras Zulaikha

Pembahasan terpotong

Yadi Cahyadi

Pembahasan terpotong

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar Algae berikut! Pernyataan yang tepat mengenai Algae tersebut adalah ...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia