Iklan

Pertanyaan

Apa saja contoh gelombang stasioner dan gelombang berjalan yang kamu kenal?

Apa saja contoh gelombang stasioner dan gelombang berjalan yang kamu kenal?space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

02

:

22

:

30

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

contoh gelombang berjalan adalah gelombang air, gelombang cahaya dan gelombang bunyi, contoh gelombang stasioner adalahgelombang pada senar gitar, gelombang pada tali yang ujungnya diikat, dan gelombang pada pipa organa.

contoh gelombang berjalan adalah gelombang air, gelombang cahaya dan gelombang bunyi, contoh gelombang stasioner adalah gelombang pada senar gitar, gelombang pada tali yang ujungnya diikat, dan gelombang pada pipa organa.

Pembahasan

Gelombang berjalan adalah gelombang yang amplitudo dan fasenya tetap pada setiap titik yang dilewatinya. Gelombang berjalan ini dapat ditemukan di kehidupan sehari-hari, seperti gelombang air, gelombang cahaya dan gelombang bunyi. Sementara itu gelombang berdiri atau gelombang stasioner merupakan gelombang yang amplitudonya berubah-ubah, nilainya mulai dari nol hingga mencapai nilai maksimum tertentu. Beberapa contoh gelombang stasioner dalam kehidupan sehari-hari adalah gelombang pada senar gitar, gelombang pada tali yang ujungnya diikat, dan gelombang pada pipa organa. Jadi, contoh gelombang berjalan adalah gelombang air, gelombang cahaya dan gelombang bunyi, contoh gelombang stasioner adalahgelombang pada senar gitar, gelombang pada tali yang ujungnya diikat, dan gelombang pada pipa organa.

Gelombang berjalan adalah gelombang yang amplitudo dan fasenya tetap pada setiap titik yang dilewatinya. Gelombang berjalan ini dapat ditemukan di kehidupan sehari-hari, seperti gelombang air, gelombang cahaya dan gelombang bunyi.

Sementara itu gelombang berdiri atau gelombang stasioner merupakan gelombang yang amplitudonya berubah-ubah, nilainya mulai dari nol hingga mencapai nilai maksimum tertentu. Beberapa contoh gelombang stasioner dalam kehidupan sehari-hari adalah gelombang pada senar gitar, gelombang pada tali yang ujungnya diikat, dan gelombang pada pipa organa.

Jadi, contoh gelombang berjalan adalah gelombang air, gelombang cahaya dan gelombang bunyi, contoh gelombang stasioner adalah gelombang pada senar gitar, gelombang pada tali yang ujungnya diikat, dan gelombang pada pipa organa.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

11

Resti

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!