Iklan

Iklan

Pertanyaan

Apa penyebab perubahan perilaku dan sifat remaja pada masa pubertas?

Apa penyebab perubahan perilaku dan sifat remaja pada masa pubertas? 

  1. ...undefined 

  2. ...undefined 

Iklan

F. Freelancer4

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Memasuki masa remaja biasanya terjadi perkembangan fisik yang pesat. Hal ini juga berpengaruh terhadap perubahan sifat dan perilaku remaja. Hal tersebut disebabkan oleh pengaruh hormon yang dihasilkan oleh tubuh. Remaja pada masa pubertas cenderung mengalami emosi yang berubah-ubah. Pada wanita, hormon yang menyebabkan perubahan emosi adalah estrogen. Pada laki-laki, hormone yang menyebabkan perubahan emosi adalah testosterone. Estrogen ikut memengaruhi fungsi otak yang mengontrol emosi dan suasana hati.Pada masa premenstrual syndrome (PMS) perubahan kadar estrogen menjelang haid akan memengaruhi kerja serotonin, yaitu senyawa kimia di otak bertugas mengatur emosi dan suasana hati. Emosi yang berubah-ubah juga membuat remaja mengalami pencarian jati diri, minat dan hobi tertentu.

Memasuki masa remaja biasanya terjadi perkembangan fisik yang pesat. Hal ini juga berpengaruh terhadap perubahan sifat dan perilaku remaja. Hal tersebut disebabkan oleh pengaruh hormon yang dihasilkan oleh tubuh. Remaja pada masa pubertas cenderung mengalami emosi yang berubah-ubah. Pada wanita, hormon yang menyebabkan perubahan emosi adalah estrogen. Pada laki-laki, hormone yang menyebabkan perubahan emosi adalah testosterone. Estrogen ikut memengaruhi fungsi otak yang mengontrol emosi dan suasana hati. Pada masa premenstrual syndrome (PMS) perubahan kadar estrogen menjelang haid akan memengaruhi kerja serotonin, yaitu senyawa kimia di otak bertugas mengatur emosi dan suasana hati. Emosi yang berubah-ubah juga membuat remaja mengalami pencarian jati diri, minat dan hobi tertentu.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Crimelsya Kontu

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Mengapa remaja pada masa pubertas sering mengalami emosi yang berubah ubah?

5

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia