Iklan

Iklan

Pertanyaan

Apa langkah-langkah yang ditempuh pemerintahan Orde Baru dalam bidang ekonomi?

Apa langkah-langkah yang ditempuh pemerintahan Orde Baru dalam bidang ekonomi?

Iklan

F. Freelancer2

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

langkah-langkah yang ditempuh oleh pemerintah Orde Baru dalam bidang ekonomi, diantaranya dengan membuat regulasi tentang penekanan laju inflasi, kembali bergabung dengan IMF, menerapkan Repelita dan Revolusi Hijau.

langkah-langkah yang ditempuh oleh pemerintah Orde Baru dalam bidang ekonomi, diantaranya dengan membuat regulasi tentang penekanan laju inflasi, kembali bergabung dengan IMF, menerapkan Repelita dan Revolusi Hijau. 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Orde Baru merupakan sebutan bagi masa pemerintahan Presiden Soeharto di Indonesia, yang berlangsung dari tahun 1966-1998. Dimana pada awal pemerintahannya, Presiden Soeharto bertekad untuk melaksanakan Pancasila dan UUD 1945 secara murni dan konsekuen. Begitupun dengan membuat berbagai kebijakan maka merujuk kepada cita-cita tersebut. Dalam pemerintahannya masa Orde Baru kebijakan berupakan upaya untuk menata kehidupan politik dan perbaikan kehidupan ekonomi. Kehidupan ekonomi masa awal pemerintahan ini mewarisi kemerosotan ekonomi yang ditinggalkan oleh pemerintahan sebelumnya. Oleh karena itu langka/program dalam bidang ekonomi antara lain: Program pendek berdasarkan TAP MPRS No. XXIII/MPRS/1966 berkaitan dengan penekanan laju inflasi di Indonesia saat itu. Bergabung kembali dengan IMF sehingga Indonesia memperoleh aliran dana dari dunia. Menerapkan Rencana pembangunan lima tahun (Repelita). Menerapkan Revolusi Hijau yakni berkaitan dengan pengembangan teknologii budidaya pertanian Dengan demikian langkah-langkah yang ditempuh oleh pemerintah Orde Baru dalam bidang ekonomi, diantaranya dengan membuat regulasi tentang penekanan laju inflasi, kembali bergabung dengan IMF, menerapkan Repelita dan Revolusi Hijau.

Orde Baru merupakan sebutan bagi masa pemerintahan Presiden Soeharto di Indonesia, yang berlangsung dari tahun 1966-1998. Dimana pada awal pemerintahannya, Presiden Soeharto bertekad untuk melaksanakan Pancasila dan UUD 1945 secara murni dan konsekuen. Begitupun dengan membuat berbagai kebijakan maka merujuk kepada cita-cita tersebut. Dalam pemerintahannya masa Orde Baru kebijakan berupakan upaya untuk menata kehidupan politik dan perbaikan kehidupan ekonomi. Kehidupan ekonomi masa awal pemerintahan ini mewarisi kemerosotan ekonomi yang ditinggalkan oleh pemerintahan sebelumnya. Oleh karena itu langka/program dalam bidang ekonomi antara lain:

  1. Program pendek berdasarkan TAP MPRS No. XXIII/MPRS/1966 berkaitan dengan penekanan laju inflasi di Indonesia saat itu. 
  2. Bergabung kembali dengan IMF sehingga Indonesia memperoleh aliran dana dari dunia.
  3. Menerapkan Rencana pembangunan lima tahun (Repelita).
  4. Menerapkan  Revolusi Hijau yakni berkaitan dengan pengembangan teknologii budidaya pertanian

Dengan demikian langkah-langkah yang ditempuh oleh pemerintah Orde Baru dalam bidang ekonomi, diantaranya dengan membuat regulasi tentang penekanan laju inflasi, kembali bergabung dengan IMF, menerapkan Repelita dan Revolusi Hijau. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

553

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Langkah pertama yang diperjuangkan Orde Baru adalah...

66

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia