Iklan

Iklan

Pertanyaan

Apa fungsi kriolit pada pengolahan aluminium?

Apa fungsi kriolit pada pengolahan aluminium?space

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

fungsi kriolit pada pengolahan aluminiumadalah untuk menurunkan titik lebur alumunium oksida.

fungsi kriolit pada pengolahan aluminium adalah untuk menurunkan titik lebur alumunium oksida.

Iklan

Pembahasan

Kriolit ( )sebelumnya digunakan dalam proses pembuatan aluminium murni. Kesulitan dalam memisahkan aluminium dari oksigen di dalam biji alumunium oksidadapat dipecahkan dengan mencampur senyawa tersebut dengan kriolit. Campuran ini akan menurunkan titik lebur aluminium oksida dari sekitar 2.000 menjadi 960 , sehingga aluminium dapat diekstrak dengan lebih mudah dalam proses elektrolisis. Hal ini dapat menurunkan biaya produksiyang tadinya tinggi. Dengan demikian, fungsi kriolit pada pengolahan aluminiumadalah untuk menurunkan titik lebur alumunium oksida.

Kriolit (Na subscript 3 Al F subscript 6) sebelumnya digunakan dalam proses pembuatan aluminium murni. Kesulitan dalam memisahkan aluminium dari oksigen di dalam biji alumunium oksida dapat dipecahkan dengan mencampur senyawa tersebut dengan kriolit. Campuran ini akan menurunkan titik lebur aluminium oksida dari sekitar 2.000 degree C menjadi 960 degree C, sehingga aluminium dapat diekstrak dengan lebih mudah dalam proses elektrolisis. Hal ini dapat menurunkan biaya produksi yang tadinya tinggi.

Dengan demikian, fungsi kriolit pada pengolahan aluminium adalah untuk menurunkan titik lebur alumunium oksida.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

18

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Proses elektrolisis dalam pembuatan aluminium, Al 2 ​ O 3 ​ yang telah dimurnikan dicampur dengan kriolit ( Na 3 ​ AlF 6 ​ ) . Jelaskan fungsi penambahan kriolit tersebut!

8

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia