Iklan

Pertanyaan

Apa ciri barang konsumsi dan bagaimana membedakan suatu barang tertentu merupakan barang konsumsiatau modal produksi?

Apa ciri barang konsumsi dan bagaimana membedakan suatu barang tertentu merupakan barang konsumsi atau modal produksi? space 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

21

:

39

:

04

Klaim

Iklan

S. Sumiati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Barang konsumsi merupakan barang yang langsung dapat digunakan oleh seseorang tanpa harus diolah dalam penggunaannya. Terdapat beberapa ciri-ciri dari barang konsumsi, yaitu: Benda-benda yang dikonsumsi adalah benda ekonomi atau benda yang untuk memperolehnya diperlukan pengorbanan. Benda yang dikonsumsi ditujukan untuk memenuhi kebutuhan hidup. Manfaat, nilai, ataupun volume benda-benda yang digunakan tersebut akan habis sekaligus atau berangsur-angsur. Barang konsumsi ini berbeda dengan barang modal produksi, karena barang konsumsi akan dipasarkan di pasar output sedangkan barang modal produksi akan dipasarkan di pasar input. Selain itu, barang modal produksi akan digunakan oleh seorang produsen sedangkan barang konsumsi lebih banyak digunakan oleh seorang konsumen.

Barang konsumsi merupakan barang yang langsung dapat digunakan oleh seseorang tanpa harus diolah dalam penggunaannya. Terdapat beberapa ciri-ciri dari barang konsumsi, yaitu:

  1. Benda-benda yang dikonsumsi adalah benda ekonomi atau benda yang untuk memperolehnya diperlukan pengorbanan.
  2. Benda yang dikonsumsi ditujukan untuk memenuhi kebutuhan hidup.
  3. Manfaat, nilai, ataupun volume benda-benda yang digunakan tersebut akan habis sekaligus atau berangsur-angsur.

Barang konsumsi ini berbeda dengan barang modal produksi, karena barang konsumsi akan dipasarkan di pasar output sedangkan barang modal produksi akan dipasarkan di pasar input. Selain itu, barang modal produksi akan digunakan oleh seorang produsen sedangkan barang konsumsi lebih banyak digunakan oleh seorang konsumen. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

50

Iklan

Pertanyaan serupa

Macam-macam barang dari segi cara penggunaannya di bagi menjadi ....

18

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia