Iklan

Iklan

Pertanyaan

Apa alasan yang melatarbelakangi pecahnya konflik antara Sekutu dengan rakyat Bandung?

Apa alasan yang melatarbelakangi pecahnya konflik antara Sekutu dengan rakyat Bandung?

  1. Tentara Sekutu melakukan makar

  2. Tentara Sekutu melakukan sabotase

  3. Tentara Sekutu melakukan tindak asusila

  4. Tentara Sekutu menjarah harta rampasan perang

  5. Tentara Sekutu melecehkan kedaulatan Indonesia

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Setelah tiba di Bandung, tentara sekutu ternyata menuntut agar pihak laskar pejuang, polisi, dan Tentara Keamanan Rakyat (TKR) Indonesia untuk menyerahkan senjatanya pada tentara Sekutu. Padahal saat itu, rakyat sedang mengonsolidasikan kekuatan militer mereka sebagai upaya untuk mempertahankan kedaulatan Indonesia. Maka dengan adanya tuntutan dari tentara sekutu yang berbeda dengan tugas-tugas pokok mereka, rakyat Bandung kemudian menjadi marah karena merasa kedaulatan Indonesia dipandang sebelah mata oleh tentara Sekutu. Tuntutan tentara Sekutu yang dianggap memandang rendah kedudukan Indonesia kemudian berimbas pada terjadinya perlawanan-perlawanan secara sporadis yang dilakukan oleh laskar pejuang, milisi rakyat, dan TKR. Dengan senjata apa adanya, rakyat Bandung berani menyerang kedudukan tentara Sekutu di Bandung Utara pada 21 November 1945. Di antaranya adalah penyerangan terhadap Hotel Savoy Homann dan Hotel Preanger yang menjadi markas tentara Sekutu.

Setelah tiba di Bandung, tentara sekutu ternyata menuntut agar pihak laskar pejuang, polisi, dan Tentara Keamanan Rakyat (TKR) Indonesia untuk menyerahkan senjatanya pada tentara Sekutu. Padahal saat itu, rakyat sedang mengonsolidasikan kekuatan militer mereka sebagai upaya untuk mempertahankan kedaulatan Indonesia. Maka dengan adanya tuntutan dari tentara sekutu yang berbeda dengan tugas-tugas pokok mereka, rakyat Bandung kemudian menjadi marah karena merasa kedaulatan Indonesia dipandang sebelah mata oleh tentara Sekutu. Tuntutan tentara Sekutu yang dianggap memandang rendah kedudukan Indonesia kemudian berimbas pada terjadinya perlawanan-perlawanan secara sporadis yang dilakukan oleh laskar pejuang, milisi rakyat, dan TKR. Dengan senjata apa adanya, rakyat Bandung berani menyerang kedudukan tentara Sekutu di Bandung Utara pada 21 November 1945. Di antaranya adalah penyerangan terhadap Hotel Savoy Homann dan Hotel Preanger yang menjadi markas tentara Sekutu.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

23

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kapan Pertempuran Surabaya terjadi?

2

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia