Iklan

Iklan

Pertanyaan

Andika melakukan percobaan di lab IPA menggunakan penggaris plastik yang dijepitkan salah satu ujungnya. Ketika penggaris digetarkan ternyata menghasilkan 300 getaran setiap 20 sekon, namun Andika tidak dapat mendengar getaran tersebut. Jelaskan mengapa Andika tidak dapat mendengar bunyi getaran tersebut!

Andika melakukan percobaan di lab IPA menggunakan penggaris plastik yang dijepitkan salah satu ujungnya. Ketika penggaris digetarkan ternyata menghasilkan 300 getaran setiap 20 sekon, namun Andika tidak dapat mendengar getaran tersebut. Jelaskan mengapa Andika tidak dapat mendengar bunyi getaran tersebut! space space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

Andika tidak dapat mendengar getaran penggaris, karena penggaris bergetar dengan frekuensi kurang dari 20 Hz.

 Andika tidak dapat mendengar getaran penggaris, karena penggaris bergetar dengan frekuensi kurang dari 20 Hz.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Dalam soal di jelaskan bahwapenggaris ternyata menghasilkan 300 getaran setiap 20 sekon sehingga frekuensi getar penggaris tersebut adalah : f ​ = = = ​ t n ​ 20 300 ​ 15 Hz ​ Berdasarkan perhitungan di atas, dapat dilihat bahwa frekuensi getar penggaris adalah 15 Hz yang termasuk dalah kategori bunyi infrasonik . Ingat bahwa manusia hanya bisa mendengar bunyi yang termasuk dalam jenis bunyi audiosonik yang frekuensinya 20 - 20.000 Hz. SehinggaAndika tidak dapat mendengar getaran penggaris, karena penggaris bergetar dengan frekuensi kurang dari 20 Hz.

Dalam soal di jelaskan bahwa penggaris ternyata menghasilkan 300 getaran setiap 20 sekon sehingga frekuensi getar penggaris tersebut adalah :

Berdasarkan perhitungan di atas, dapat dilihat bahwa frekuensi getar penggaris adalah 15 Hz yang termasuk dalah kategori bunyi infrasonik. Ingat bahwa manusia hanya bisa mendengar bunyi yang termasuk dalam jenis bunyi audiosonik yang frekuensinya 20 - 20.000 Hz.

Sehingga Andika tidak dapat mendengar getaran penggaris, karena penggaris bergetar dengan frekuensi kurang dari 20 Hz.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Mengapa kelelawar yang terbang di malam hari tidak pernah menabrakbenda-benda yang ada di dekatnya?

13

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia