Iklan

Pertanyaan

Andi disuruh ibunya membuat surat kepada pamannya di kampung. Kalimat penutup surat Andi kepada pamannya yang paling tepat adalah ....

Andi disuruh ibunya membuat surat kepada pamannya di kampung.


Kalimat penutup surat Andi kepada pamannya yang paling tepat adalah ....space 

  1. Demikian surat ananda, teriring harapan paman segera membalasnya. Terima kasih.space 

  2. Inilah akhir dari perjumpaan kita. Semoga segera bertemu.space 

  3. Silakan dijawab semua pertanyaan ananda. Jawabannya sangat diperlukan.space 

  4. Sudah dulu ya? Balasan darimu sangat kuharapkan.space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

36

:

34

Klaim

Iklan

U. Yuliani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gunadarma

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A.space 

Pembahasan

Penulisan surat pribadi dapat ditujukan untuk kegiatan mengundang, memohon, meminta penjelasan, menanyakan kabar, dan menceritakan pengalaman. Paragraf penutup pada surat pribadi digunakan untuk mengakhiri isi surat. Biasanya paragraf ini berisi permohonan maaf, mohon diri, harapan, dan sebagainya. Surat pribadi biasanya ditulis menggunakan kata tidak baku, Andi ingin menulis surat untuk pamannya di kampung, paman adalah orang yang lebih tua, maka kalimat penutup yang sesuai adalah Demikian surat ananda, teriring harapan paman segera membalasnya. Terima kasih. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan A.

Penulisan surat pribadi dapat ditujukan untuk kegiatan mengundang, memohon, meminta penjelasan, menanyakan kabar, dan menceritakan pengalaman. Paragraf penutup pada surat pribadi digunakan untuk mengakhiri isi surat. Biasanya paragraf ini berisi permohonan maaf, mohon diri, harapan, dan sebagainya. 

Surat pribadi biasanya ditulis menggunakan kata tidak baku, Andi ingin menulis surat untuk pamannya di kampung, paman adalah orang yang lebih tua, maka kalimat penutup yang sesuai adalah Demikian surat ananda, teriring harapan paman segera membalasnya. Terima kasih.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Buatlah kalimat penutup berdasarkan ilustrasi di atas!

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia