Iklan
Pertanyaan
Anda mengisolasi 10 mutan ragi yang tidak mampu menyintesis asam amino leusin (leu-). Mutan tersebut diberi kode 1-10. Pada kesempatan lain, teman Anda juga berhasil mengisolasi ragi mutan yang tidak mampu menyintesis leusin. Mutan hasil isolasi teman Anda diberi kode 11-20. Ragi Anda dan teman Anda berada pada fase haploid. Anda dan teman Anda kemudian melakukan eksperimen perkawinan antara kedua kelompok mutan tersebut. Hasil dari eksperimen tersebut disajikan pada tabel berikut: (wt =wild type, tanda ( +) berarti mutan tumbuh pada medium minimal, dan tanda (-) berarti mutan tidak tumbuh pada medium minimal)
Tentukan apakah pernyataan berikut benar (B) atau salah (S)!
Terdapat setidaknya 6 gen untuk biosintesis leusin.
Salah
Benar
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
01
:
18
:
59
:
30
Iklan
I. Rohmawati
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada
1
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia