Iklan

Pertanyaan

Teks Puisi

Analisislah jenis majas yang digunakan dalam puisi di bawah ini! Ribuan tetesan air menyerbu bumi Memaksa sang awan untuk menangis Semantara butiran-butiran bening menari diatas tanah Petir pun tak sungkan untuk mengapung Bersamaan dengan angin yang berlari menerjang alam Mungkin karena mereka bersahabat Jadi mereka selalu datang bersama

Analisislah jenis majas yang digunakan dalam puisi di bawah ini!


Ribuan tetesan air menyerbu bumi
Memaksa sang awan untuk menangis
Semantara butiran-butiran bening menari diatas tanah
Petir pun tak sungkan untuk mengapung
Bersamaan dengan angin yang berlari menerjang alam
Mungkin karena mereka bersahabat
Jadi mereka selalu datang bersama

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

22

:

23

:

02

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

berdasarkan hasil analisis di atas, majas yang digunakan dalam puisi tersebut adalah majas personifikasi.

berdasarkan hasil analisis di atas, majas yang digunakan dalam puisi tersebut adalah majas personifikasi.undefined

Pembahasan

Pembahasan
lock

Majas adalah salah satu bentuk gaya bahasa untuk mendapatkan suasana dalam sebuah kalimat agar semakin hidup. Ada 3 jenis majas yang paling banyak digunakan pada puisi, yaitu: Majas personifikasi merupakan salah satu subjenis dari majas perbandingan, di mana gaya bahasa ini memberikan kesan seolah-olah benda mati menjadi hidup. Majas metafora ialah gaya bahasa yang selalu membandingkan suatu objek dengan objek lain di mana kedua objek tersebut mempunyai sifat hampir sama. Majas hiperbola termasuk dalam subjenis majas pertentangan. Di mana gaya bahasa ini dinyatakan secara berlebihan dibandingkan dengan kenyataan sebenarnya. Biasanya majas hiperbola digunakan untuk menciptakan kesan seperti pujian yang begitu mendalam atau untuk meminta perhatian lebih. Berikut ini hasil analisis untuk setiap kata pada baris puisi di atas: Objek yang digunakan adalah benda mati seperti pada kata air, sang awan, petir, dan angin . Objek benda mati tersebut seolah-olah menjadi hidup seperti pada kata "Ribuan tetesan air menyerbu bumi", "Memaksa sang awan untuk menangis", "Semantara butiran-butiran bening menari diatas tanah", "Petir pun tak sungkan untuk mengapung", dan "Bersamaan dengan angin yang berlari menerjang alam". Dengan demikian, berdasarkan hasil analisis di atas, majas yang digunakan dalam puisi tersebut adalah majas personifikasi.

Majas adalah salah satu bentuk gaya bahasa untuk mendapatkan suasana dalam sebuah kalimat agar semakin hidup. Ada 3 jenis majas yang paling banyak digunakan pada puisi, yaitu:

  1. Majas personifikasi merupakan salah satu subjenis dari majas perbandingan, di mana gaya bahasa ini memberikan kesan seolah-olah benda mati menjadi hidup.
  2. Majas metafora ialah gaya bahasa yang selalu membandingkan suatu objek dengan objek lain di mana kedua objek tersebut mempunyai sifat hampir sama.
  3. Majas hiperbola termasuk dalam subjenis majas pertentangan. Di mana gaya bahasa ini dinyatakan secara berlebihan dibandingkan dengan kenyataan sebenarnya. Biasanya majas hiperbola digunakan untuk menciptakan kesan seperti pujian yang begitu mendalam atau untuk meminta perhatian lebih.


Berikut ini hasil analisis untuk setiap kata pada baris puisi di atas:

  • Objek yang digunakan adalah benda mati seperti pada kata air, sang awan, petir, dan angin.
  • Objek benda mati tersebut seolah-olah menjadi hidup seperti pada kata "Ribuan tetesan air menyerbu bumi", "Memaksa sang awan untuk menangis", "Semantara butiran-butiran bening menari diatas tanah", "Petir pun tak sungkan untuk mengapung", dan "Bersamaan dengan angin yang berlari menerjang alam".


Dengan demikian, berdasarkan hasil analisis di atas, majas yang digunakan dalam puisi tersebut adalah majas personifikasi.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

63

Angel fortunela

Mudah dimengerti Makasih ❤️ Bantu banget Ini yang aku cari! Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Bacalah puisi berikut dengan saksama! DIPONEGORO Oleh Chairil Anwar Di masa pembangunan ini Tuan hidup kembali ….. Di depan sekali tuan menanti Tak gentar lawan banyaknya serat...

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia