Iklan

Pertanyaan

Di Indonesia jumlah pengguna narkoba begitu besar, karena lemahnya penegakan hukum di Indonesia para pengedar internasional dapat bekerja sama dengan warga negara Indonesia dan memperoleh keuntungan yang besar. Penyalahgunaan Narkotika dan zat aditif lainnya itu tentu membawa dampak yang luas dan kompleks. Sebagai dampaknya antara lain perubahan perilaku, gangguan kesehatan, menurunnya produktivitas kerja secara drastis, kriminalitas, dan tindak kekerasan lainnya.space 

Analisislah ciri kebahasaan dalam teks persuasi berikut!

Analisislah ciri kebahasaan dalam teks persuasi berikut!space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

11

:

36

:

49

Klaim

Iklan

K. Khoirunnisa

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

ciri kebahasaan teks persuasi di atas adalah menggunakan kata teknis dan menggunakan konjungsi argumentatif.

ciri kebahasaan teks persuasi di atas adalah menggunakan kata teknis dan menggunakan konjungsi argumentatif.space 

Pembahasan

Teks persuasif adalah teks yang bertujuan untuk membujuk atau mengajak orang lain agar mengikuti pemikiran atau tindakan tertentu. Kaidah Kebahasaan Teks Persuasi Menggunakan kata bujukan (penting, harus, sepantasnya). Menggunakan kata kerja imperatif (jadikanlah, hendaknya, waspadalah) Menggunakan kata-kata teknis atau peristilahan yang berkenaan dengan topik yang dibahas. Menggunakan kata-kata penghubung yang argumentatif (jika, sebab, karena, dengan demikian, akibatnya, oleh karena itu) Ciri kebahasaan teks persuasi di atas adalah menggunakan kata teknis, diantaranya narkotika, narkoba, dan zat aditif yang biasa digunakan dalam bidang obat-obatan. menggunakan konjungsi argumentatif (karena) yang ditunjukan pada kalimat "Di Indonesia jumlah pengguna narkoba begitu besar, karena lemahnya penegakan hukum di Indonesia" Dengan demikian, ciri kebahasaan teks persuasi di atas adalah menggunakan kata teknis dan menggunakan konjungsi argumentatif.

Teks persuasif adalah teks yang bertujuan untuk membujuk atau mengajak orang lain agar mengikuti pemikiran atau tindakan tertentu.

Kaidah Kebahasaan Teks Persuasi

  1. Menggunakan kata bujukan (penting, harus, sepantasnya).
  2. Menggunakan kata kerja imperatif (jadikanlah, hendaknya, waspadalah)
  3. Menggunakan kata-kata teknis atau peristilahan yang berkenaan dengan topik yang dibahas.
  4. Menggunakan kata-kata penghubung yang argumentatif (jika, sebab, karena, dengan demikian, akibatnya, oleh karena itu)

Ciri kebahasaan teks persuasi di atas adalah

  1. menggunakan kata teknis, diantaranya narkotika, narkoba, dan zat aditif yang biasa digunakan dalam bidang obat-obatan.
  2. menggunakan konjungsi argumentatif (karena) yang ditunjukan pada kalimat "Di Indonesia jumlah pengguna narkoba begitu besar, karena lemahnya penegakan hukum di Indonesia"

Dengan demikian, ciri kebahasaan teks persuasi di atas adalah menggunakan kata teknis dan menggunakan konjungsi argumentatif.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Maprsmita

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari! Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

To L Uh

Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Pertanyaan serupa

Paragraf di bawah ini yang merupakan teks persuasi adalah ....

1

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia