Iklan

Iklan

Pertanyaan

Akhir-akhir ini banyak tenaga kerja melakukan demonstrasi besar-besaran dan berkepanjangan menuntut kesejahteraan dan dicabutnya undang-undang kontrak kerja ( outsourcing ), temyata menimbulkan dampak negatif produksi menurun dan ekspor barang tidak terpenuhi. Cara yang tepat untuk mengatasi masalah tersebut adalah ....

Akhir-akhir ini banyak tenaga kerja melakukan demonstrasi besar-besaran dan berkepanjangan menuntut kesejahteraan dan dicabutnya undang-undang kontrak kerja (outsourcing), temyata menimbulkan dampak negatif produksi menurun dan ekspor barang tidak terpenuhi. Cara yang tepat untuk mengatasi masalah tersebut adalah ....

 

  1. pengusaha tetap mempertahankan outsourcing karena meningkatkan kualitas pekerja dan produksi

  2. pemerintah, pengusaha dan pekerja perlu melakukan musyawarah menemukan solusi yang tepat

  3. tenaga kerja perlu disejahterakan agar semangat kerja dan produksi meningkat

  4. meningkatkan pelatihan dan keterampilan bagi pekerja terampil

  5. memberikan asuransi tenaga kerja untuk keselamatan

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Peningkatan kesejahteraan biasanya melalui upah tenaga kerja. Hal ini harus dikoordinasikan antara pemerintah, pengusaha dan pekerja karena memilih dampak bagi ketiganya. Bagi pengusaha, peningkatan upah memiliki efek negatif yaitu meningkatkan ongkos produksi dan menurunkan profit perusahaan. Bagi pekerja, peningkatan upah akan memberikan efek positif yaitu kesejahteraan meningkat. Bagi pemerintah, peningkatan upah dapat memberikan efek negatif berupa potensi pengangguran dan efek positif berupa kenaikan pendapatan pajak penghasilan. Untuk itu, perlu adanya pihak ketiga diantara pekerja dan perusahaan berkaitan dengan polemik kontrak kerja. Pemerintah berperan sebagai mediator dalam mencari solusi agar kedua belah pihak sama-sama diuntungkan sehingga kegiatan produksi kembali bisa berjalan dan target ekspor terpenuhi.

Peningkatan kesejahteraan biasanya melalui upah tenaga kerja. Hal ini harus dikoordinasikan antara pemerintah, pengusaha dan pekerja karena memilih dampak bagi ketiganya. Bagi pengusaha, peningkatan upah memiliki efek negatif yaitu meningkatkan ongkos produksi dan menurunkan profit perusahaan. Bagi pekerja, peningkatan upah akan memberikan efek positif yaitu kesejahteraan meningkat. Bagi pemerintah, peningkatan upah dapat memberikan efek negatif berupa potensi pengangguran dan efek positif berupa kenaikan pendapatan pajak penghasilan. Untuk itu, perlu adanya pihak ketiga diantara pekerja dan perusahaan berkaitan dengan polemik kontrak kerja. Pemerintah berperan sebagai mediator dalam mencari solusi agar kedua belah pihak sama-sama diuntungkan sehingga kegiatan produksi kembali bisa berjalan dan target ekspor terpenuhi.

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

38

Wahyu Pratama

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Akhir-akhir ini banyak tenaga kerja melakukan demonstrasi besar-besaran dan berkepanjangan menuntut kesejahteraan dan dicabutnya undang-undang kontrak kerja ( outsourcing) , ternyata menimbulkan dampa...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia