Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut!


(1) Perpustakaan sekolah merupakan sumber belajar. (2) Sebagai sumber belajar hendaknya tersedia buku bagi siswa dan guru demi kelancaran kegiatan belajar dan mengajar. (3) Siswa dan guru dapat membaca dan meminjam buku yang tersedia di perpustakaan. (4) Petugas perpustakaan haruslah seorang ibu.undefined 

Agar menjadi paragraf yang padu, perbaikan kalimat nomor (4) yang tepat adalah ...

Agar menjadi paragraf yang padu, perbaikan kalimat nomor (4) yang tepat adalah ... 

  1. ...undefined 

  2. ...undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

17

:

02

Klaim

Iklan

A. Pusporini

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

perbaikan kalimat nomor (4) yang tepat agar menjadi paragraf yang padu adalah Perpustakaan hendaknya ditangani oleh petugas yang profesional.

perbaikan kalimat nomor (4) yang tepat agar menjadi paragraf yang padu adalah Perpustakaan hendaknya ditangani oleh petugas yang profesional.undefined

Pembahasan

Paragraf padu merupakan paragraf yang kalimat-kalimatnya tersusun atau terjalin dengan logis dan serasi. Untuk membentuk suatu paragraf yang padu, kalimat – kalimat tersebut harus disusun dengan urutan yang logis dan disambungkan dengan kalimat lainnya dengan menggunakan konjungsi atau kata sambung Dengan demikian, perbaikan kalimat nomor (4) yang tepat agar menjadi paragraf yang padu adalah Perpustakaan hendaknya ditangani oleh petugas yang profesional.

Paragraf padu merupakan paragraf yang kalimat-kalimatnya tersusun atau terjalin dengan logis dan serasi. Untuk membentuk suatu paragraf yang padu, kalimat – kalimat tersebut harus disusun dengan urutan yang logis dan disambungkan dengan kalimat lainnya dengan menggunakan konjungsi atau kata sambung

Dengan demikian, perbaikan kalimat nomor (4) yang tepat agar menjadi paragraf yang padu adalah Perpustakaan hendaknya ditangani oleh petugas yang profesional.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Pertanyaan serupa

Buatlah empat argumen berkait dengan tesis tersebut!

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia