Iklan

Iklan

Pertanyaan

Agar menghasilkan data sesuai dengan yang diinginkan dan tanya jawab lisan tidak keluar jalur penelitian, diperlukan adanya ….

Agar menghasilkan data sesuai dengan yang diinginkan dan tanya jawab lisan tidak keluar jalur penelitian, diperlukan adanya …. space

  1. pewawancara space

  2. subjek penelitian space

  3. hasil wawancara space

  4. pedoman wawancara space

  5. pengolahan data space

Iklan

A. Mutiara

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Soal di atas berkaitan dengan pengumpulan data kualitatif dan poin yang ditanyakan adalah tips melakukan wawancara. Dalam pengumpulan data kualitatif, salah satu teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara. Wawancara merupakan komunikasi langsung antara peneliti dengan responden untuk menanyakan serangkaian pertanyaan yang menjadi permasalahan peneltiian. Sebelum terjun ke lapangan untuk wawancara , peneliti menyusun pertanyaan-pertanyaan secara garis besar maupun secara rinci dan mendetail sebagai pedoman dalam melakukan tanya jawab dengan responden. Tujuan adanya pedoman wawancara yaitu untukmempermudah dan membantu peneliti dalammelakukan wawancara baik sebagai pengingat hal-hal yang perlu ditanyakan maupun sebagai pedoman agar pertanyaan yang disampaikan tidak keluar dari topik/masalah yang sedang diteliti .Sikap peneliti dalam wawancara sangat mempengaruhi data yang diperoleh dari responden. Apabila peneliti dan responden sudah mmeiliki hubungan yang dekat, maka responden cenderung akan lebih terbuka dan mudah memberikan informasi yang dibutuhkan peneliti. Berdasarkan penjelasan di atas, maka jawaban yang tepat adalah D.

Soal di atas berkaitan dengan pengumpulan data kualitatif dan poin yang ditanyakan adalah tips melakukan wawancara.

Dalam pengumpulan data kualitatif, salah satu teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara. Wawancara merupakan komunikasi langsung antara peneliti dengan responden untuk menanyakan serangkaian pertanyaan yang menjadi permasalahan peneltiian. Sebelum terjun ke lapangan untuk wawancara, peneliti menyusun pertanyaan-pertanyaan secara garis besar maupun secara rinci dan mendetail sebagai pedoman dalam melakukan tanya jawab dengan responden. Tujuan adanya pedoman wawancara yaitu untuk mempermudah dan membantu peneliti dalam melakukan wawancara baik sebagai pengingat hal-hal yang perlu ditanyakan maupun sebagai pedoman agar pertanyaan yang disampaikan tidak keluar dari topik/masalah yang sedang diteliti. Sikap peneliti dalam wawancara sangat mempengaruhi data yang diperoleh dari responden. Apabila peneliti dan responden sudah mmeiliki hubungan yang dekat, maka responden cenderung akan lebih terbuka dan mudah memberikan informasi yang dibutuhkan peneliti.

Berdasarkan penjelasan di atas, maka jawaban yang tepat adalah D.space space

Latihan Bab

Pengantar Penelitian Kualitatif

Karakteristik Metode Penelitian Kualitatif

Strategi Penelitian Kualitatif

Teori dalam Penelitian Kualitatif

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4rb+

Naufal Adhitya

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan tabel berikut! No. X Y 1. Data dipengaruhi oleh subjektivitas peneliti. Kualitas data tergantung pada kemampuan dan kemauan responden ...

499

4.0

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Fitur Roboguru

Topik Roboguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

081578200000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia