Iklan

Pertanyaan

Adanya awan panas dan lahar dingin,mengakibatkan penduduk di kawasangunung api dipindahkan ke tempat yanglebih aman. Hal ini merupakan upaya padasaat sebelum terjadi bencana yang termasukke dalam ....

Adanya awan panas dan lahar dingin, mengakibatkan penduduk di kawasan gunung api dipindahkan ke tempat yang lebih aman. Hal ini merupakan upaya pada saat sebelum terjadi bencana yang termasuk ke dalam .... space

  1. pencegahan 

  2. kesiapsiagaan 

  3. mitigasi bencana 

  4. kerentanan bencana 

  5. risiko bencana 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

20

:

40

:

39

Klaim

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C. 

Pembahasan

Mitigasi bencana adalah upaya yang dilakukan secara terus menerus dengan tujuan untuk mengurangi risiko bencana sehingga dampak yang ditimbulkan oleh bencana tersebut dapat diminimalisir. Mitigasi bencana dilakukan dengan tujuan mengurangi kerugian akibat kemungkinan terjadinya bencana, baik korban jiwa maupun kerugian harta benda. Dengan demikian, penduduk di kawasan gunung api dipindahkan ke tempat yang lebih aman merupakan mitigasi bencana. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Mitigasi bencana adalah upaya yang dilakukan secara terus menerus dengan tujuan untuk mengurangi risiko bencana sehingga dampak yang ditimbulkan oleh bencana tersebut dapat diminimalisir. Mitigasi bencana dilakukan dengan tujuan mengurangi kerugian akibat kemungkinan terjadinya bencana, baik korban jiwa maupun kerugian harta benda. 
Dengan demikian, penduduk di kawasan gunung api dipindahkan ke tempat yang lebih aman merupakan mitigasi bencana. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah C. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Gunung meletus merupakan salah satu bencana yang dapat diprediksi. Dalam meminimalisasi risiko bencana tersebut, dengan memperhatikan tanda gunung api akan meletus yaitu ....

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia