Iklan

Pertanyaan

Ada tiga perbedaan utama antara perdagangan antar negara dan antarpulau, yaitu....

Ada tiga perbedaan utama antara perdagangan antar negara dan antarpulau, yaitu.... 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

20

:

33

Iklan

D. Tri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Tiga perbedaan utama antara perdagangan antar negara dan antarpulau, yaitu: Peluang perdagangan lebih luas Pada perdagangan antar negara, produsenmenjual barang dagangan ke negara lain atau melewati batas negara. Sedangkan pada perdagangan antar daerah/pulau, produsenhanya menjual barang daganganke daerah lain dalam lingkup satu negara. Kedaulatan bangsa Pada perdagangan antarnegara, bangsa-bangsa dapat mengatur aliran barang/jasa, tenaga kerja,dan keuangan. Sedangkan perdagangan antarpulau diatur oleh negara domestik. Penggunaan kurs tukar Pada perdagangan antar negara, menggunakan kurs tukar yang berbeda-beda.Tidak seperti perdagangan antar daerah.

Tiga perbedaan utama antara perdagangan antar negara dan antarpulau, yaitu:

  1. Peluang perdagangan lebih luas
    Pada perdagangan antar negara, produsen menjual barang dagangan ke negara lain atau melewati batas negara. Sedangkan pada perdagangan antar daerah/pulau, produsen hanya menjual barang dagangan ke daerah lain dalam lingkup satu negara.
  2. Kedaulatan bangsa
    Pada perdagangan antarnegara, bangsa-bangsa dapat mengatur aliran barang/jasa, tenaga kerja,dan keuangan. Sedangkan perdagangan antarpulau diatur oleh negara domestik.
  3. Penggunaan kurs tukar
    Pada perdagangan antar negara, menggunakan kurs tukar yang berbeda-beda.Tidak seperti perdagangan antar daerah. 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Cha Cha

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!