Iklan

Iklan

Pertanyaan

Ada Tenaga Kerja Wanita(TKW) di luar negeri hanya diperas tenaganya tanpa digaji hingga berbulan-bulan, bahkan sering kita mendengar mereka juga dapat siksaan dari majikannya. Contoh kasus tersebut merupakan salah satu masalah sosial yang muncul sebagai akibat dari globalisasi dalam bentuk....

Ada Tenaga Kerja Wanita (TKW) di luar negeri hanya diperas tenaganya tanpa digaji hingga berbulan-bulan, bahkan sering kita mendengar mereka juga dapat siksaan dari majikannya. Contoh kasus tersebut merupakan salah satu masalah sosial yang muncul sebagai akibat dari globalisasi dalam bentuk....  space 

  1. cybercrime  undefinedundefined

  2. white collar crime    space undefined

  3. perdagangan bebas    space 

  4. human trafficking    space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.  

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Globalisasi merupakan gejala sosial dimana terjadinya hubungan sosial antar penduduk di dunia, sehingga tidak terlihat jelas lagi batas-batas dari suatu negara. Globalisasi membawa dampak dan pengaruh bagi setiap negara. Negara-negara di dunia pada era globalisasi saling terikat hubungan satu sama lain dan menyebabkan ketergantungan dalam bidang ekonomi, politik, sosial dan budaya. Hal tersebut mengakibatkan muncul dan berkembangnya berbagai kejahatan. Salah satu kejahatan transnasional yang menjadi kasus kejahatan serius sekarang ini di seluruh dunia, termasuk di Indonesia adalah perdagangan manusia ( human trafficking ). Para korban human trafficking diperlakukan tidak semestinya seperti tipekerjakan tapi tidak dibayar dan mengalami kekerasan oleh majikan. Jadi, jawaban yang tepat adalah D .

Globalisasi merupakan gejala sosial dimana terjadinya hubungan sosial antar penduduk di dunia, sehingga tidak terlihat jelas lagi batas-batas dari suatu negara. Globalisasi membawa dampak dan pengaruh bagi setiap negara. Negara-negara di dunia pada era globalisasi saling terikat hubungan satu sama lain dan menyebabkan ketergantungan dalam bidang ekonomi, politik, sosial dan budaya. Hal tersebut mengakibatkan muncul dan berkembangnya berbagai kejahatan. Salah satu kejahatan transnasional yang menjadi kasus kejahatan serius sekarang ini di seluruh dunia, termasuk di Indonesia adalah perdagangan manusia (human trafficking). Para korban human trafficking diperlakukan tidak semestinya seperti tipekerjakan tapi tidak dibayar dan mengalami kekerasan oleh majikan.  

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini yang merupakan pengertian tindakan kriminal yang benar adalah... .

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia