Iklan

Pertanyaan

Ada 2 orang pemain golf yang sedang bertanding dalam turnamen golf internasional. Pemain pertama melakukan 3 pukulan untuk bisa memasukkan bola ke dalam hole dari posisinya. Pukulan pertamanya sejauh 10 m ke arah utara dan dilanjutkan pukulan kedua sejauh 3 m ke arah tenggara. Pukulan terakhirnya 2 m ke arah barat daya. Sedangkan pemain kedua hanya melakukan sekali pukulan untuk memasukkan bola dari posisi yang sama dengan pemain pertama. Dari pukulan pemain kedua, bola golf berpindah sejauh...

Ada 2 orang pemain golf yang sedang bertanding dalam turnamen golf internasional. Pemain pertama melakukan 3 pukulan untuk bisa memasukkan bola ke dalam hole dari posisinya. Pukulan pertamanya sejauh 10 m ke arah utara dan dilanjutkan pukulan kedua sejauh 3 m ke arah tenggara. Pukulan terakhirnya 2 m ke arah barat daya. Sedangkan pemain kedua hanya melakukan sekali pukulan untuk memasukkan bola dari posisi yang sama dengan pemain pertama. Dari pukulan pemain kedua, bola golf berpindah sejauh...

  1. 2.43 m

  2. 3.43 m

  3. 3.24 m

  4. 4.35 m

  5. 5. 53 m

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

01

:

55

:

37

Klaim

Iklan

A. Aulia

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Pembahasan

Diketahui: Ditanya: perpindahan (x) ? Jawab: Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Diketahui:

Ditanya: perpindahan (x) ?

Jawab:

   

Error converting from MathML to accessible text.    

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Ni Luh Laksmi Paramagita

Makasih ❤️

Winston

Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak menjawab soal Pembahasan tidak lengkap

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada perlombaan tarik tambang, kelompok Bella menarik ke arah timur dengan gaya 500 N. Kelompok Cinta menarik ke barat dengan gaya 265 N. Kelompok yang memenangi perlombaan adalah kelompok ....

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia