Iklan

Iklan

Pertanyaan

3 1.331 ​ × 3 3.375 ​ = ⋯

 

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

hasil dari adalah 165

hasil dari cube root of 1.331 end root cross times cube root of 3.375 end root adalah 165

Iklan

Pembahasan

Ingat bilangan kubik pertama. Mencari Perhatikan angka satuan dari adalah . adalah satuan dari . Sehingga, angka satuan dari adalah . Untuk mengetahui puluhannya, perhatikanlah bilangan setelah angka dari belakang, yaitu .Lalu pilihlah bilangan yang hasil pangkat tiganya samadengan atau kurang dari . Bilangan itu adalah , karena . Dengan demikian, Mencari Perhatikan angka satuan dari adalah . adalah satuan dari . Sehingga, angka satuan dari adalah . Untuk mengetahui puluhannya, perhatikanlah bilangan setelah angka dari belakang, yaitu .Lalu pilihlah bilangan yang hasil pangkat tiganya samadengan atau kurang dari . Bilangan itu adalah , karena . Dengan demikian, Sehingga diperoleh, Jadi, hasil dari adalah 165

Ingat 10 bilangan kubik pertama.

table row cell 1 cubed equals 1 end cell cell 6 cubed equals 216 end cell row cell 2 cubed equals 8 end cell cell 7 cubed equals 343 end cell row cell 3 cubed equals 27 end cell cell 8 cubed equals 512 end cell row cell 4 cubed equals 64 end cell cell 9 cubed equals 729 end cell row cell 5 cubed equals 125 number space number space end cell cell 10 cubed equals 1.024 end cell end table 

  • Mencari cube root of 1.331 end root 

Perhatikan angka satuan dari 1.331 adalah 11 adalah satuan dari 1 cubed. Sehingga, angka satuan dari cube root of 1.331 end root adalah 1.

Untuk mengetahui puluhannya, perhatikanlah bilangan setelah 3 angka dari belakang, yaitu 1. Lalu pilihlah bilangan yang hasil pangkat tiganya sama dengan atau kurang dari 1. Bilangan itu adalah 1, karena 1 cubed equals 1.

Dengan demikian, cube root of 1.331 end root equals 11 

  • Mencari cube root of 3.375 end root 

Perhatikan angka satuan dari 3.375 adalah 55 adalah satuan dari 5 cubed. Sehingga, angka satuan dari cube root of 3.375 end root adalah 5.

Untuk mengetahui puluhannya, perhatikanlah bilangan setelah 3 angka dari belakang, yaitu 3. Lalu pilihlah bilangan yang hasil pangkat tiganya sama dengan atau kurang dari 3. Bilangan itu adalah 1, karena 1 cubed equals 1.

Dengan demikian, cube root of 3.375 end root equals 15 

Sehingga diperoleh,

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell cube root of 1.331 end root cross times cube root of 3.375 end root end cell equals cell 11 cross times 15 end cell row blank equals 165 end table     

Jadi, hasil dari cube root of 1.331 end root cross times cube root of 3.375 end root adalah 165

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

46

DaniaFatimahNadhania

Bantu banget

adilla putri

Bantu banget Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari!

mahesarasenderiya

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

1 7 3 + 3 1.331 ​ = ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia