Iklan

Iklan

Pertanyaan

(UN SMA IPS 2006/2007) Bidang usaha ekonomi diantaranya adalah : Biro perjalanan Agen koran Kontraktor Ekspedisi Pedagang kaki lima Yang termasuk sektor usaha formal adalah…

(UN SMA IPS 2006/2007)

Bidang usaha ekonomi diantaranya adalah :

  1. Biro perjalanan
  2. Agen koran
  3. Kontraktor
  4. Ekspedisi
  5. Pedagang kaki lima

Yang termasuk sektor usaha formal adalah…

  1. 1,2, dan 3

  2. 1,3, dan 4

  3. 2,3, dan 4

  4. 2,3, dan 5

  5. 3, 4, dan 5

Iklan

I. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Telkom University

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

aSektor formal adalah kegiatan-kegiatan usaha yang dikelola sedemikian rupa, sehingga kegiatannya bersifat tetap atau menjadi tumpuan harapan bagi pengelolanya yang memiliki ciri-ciri : memiliki surat izin usaha, memiliki modal yang besar, dan wajib membayar pajak. Berdasarkan soal tersebut, yang memenuhi ciri usaha formal tersebut adalah biro perjalanan, kontraktor, dan ekspedisi. Sedangkan agen koran dan pedagang kaki lima termasuk dalam sektor non formal.

aSektor formal adalah kegiatan-kegiatan usaha yang dikelola sedemikian rupa, sehingga kegiatannya bersifat tetap atau menjadi tumpuan harapan bagi pengelolanya yang memiliki ciri-ciri : memiliki surat izin usaha, memiliki modal yang besar, dan wajib membayar pajak. Berdasarkan soal tersebut, yang memenuhi ciri usaha formal tersebut adalah biro perjalanan, kontraktor, dan ekspedisi. Sedangkan agen koran dan pedagang kaki lima termasuk dalam sektor non formal.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ciri-ciri usaha formal dan informal berikut ini : Modal tidak terlalu besar Wajib membayar pajak Administrasi sederhana Memerlukan izin usaha Berdasarkan pernyataan ters...

49

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia