Iklan

Pertanyaan

(1) Westernisasi, (2) Demoralisasi, (3) Kesenjangan sosial ekonomi, (4) Meningkatnya efektivitas dan efisiensi, (5) Berkembangnya ilmu pengetahun dan teknologi. Berikut yang merupakan dampak negatif dari globalisasi ditunjukan dengan nomor ....

(1) Westernisasi, (2) Demoralisasi, (3) Kesenjangan sosial ekonomi, (4) Meningkatnya efektivitas dan efisiensi, (5) Berkembangnya ilmu pengetahun dan teknologi.

Berikut yang merupakan dampak negatif dari globalisasi ditunjukan dengan nomor ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

07

:

49

:

22

Klaim

Iklan

N. Atika

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Poin soal menunjukan beberapa dampak globalisasi baik positif dan negatif. Poin pertanyaannya adalah dampak negatif dari globalisasi sesuai nomor tersebut. Globalisasi merupakan proses yang mendunia di mana masyarakat dapat mengakses dan mengetahui segala sesuatunya dengan mudah seperti budaya-budaya dari luar dan segala informasi. Globalisasi juga berakibat pada terjadinya ketidakmerataan pembangunan. Berdasarkan penjelasan tersebut, maka dampak negatif globalisasi ditunjukkan oleh nomor 1), 2), dan 3).

Poin soal menunjukan beberapa dampak globalisasi baik positif dan negatif. Poin pertanyaannya adalah dampak negatif dari globalisasi sesuai nomor tersebut. Globalisasi merupakan proses yang mendunia di mana masyarakat dapat mengakses dan mengetahui segala sesuatunya dengan mudah seperti budaya-budaya dari luar dan segala informasi. Globalisasi juga berakibat pada terjadinya ketidakmerataan pembangunan.

Berdasarkan penjelasan tersebut, maka dampak negatif globalisasi ditunjukkan oleh nomor 1), 2), dan 3).

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Menurut data yang dilansir oleh Kemenkominfo, Indonesia menempati peringkat ke 6 pengguna intermet di dunia. Sekitar 112 juta orang penduduk Indonesia menggunakan intermet. Fenomena tersebut berpengar...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia