Iklan

Iklan

Pertanyaan

(1) Tentang iklim ekonomi Indonesia, kita sudah sering mendengar keluhan dari kalangan pengusaha terutama investor asing. (2) Sudah lama keluhan itu muncul dan tampaknya sampai sekarang belum dapat teratasi. (3) Hal itu terbukti dari penurunan peringkat secara terus-menerus, terutama dalam lima tahun terakhir. (4) Kalaupun kita sudah berupaya, tetapi hasilnya belum tampak atau kemungkinan lain, negara-negara lain lebih cepat bergerak dan efektif bertindak. (5) Khususnya dalam menciptakan iklim usaha yang kondusif. (6) Maka, kitalah yang akhirnya tertinggal. (7) Kalau tak ada langkah apapun, dikhawatirkan keadaan bukan membaik, melainkan malah memburuk. Tujuan penulis pada kutipan tersebut adalah …

            (1) Tentang iklim ekonomi Indonesia, kita sudah sering mendengar keluhan dari kalangan pengusaha terutama investor asing. (2) Sudah lama keluhan itu muncul dan tampaknya sampai sekarang belum dapat teratasi. (3) Hal itu terbukti dari penurunan peringkat secara terus-menerus, terutama dalam lima tahun terakhir. (4) Kalaupun kita sudah berupaya, tetapi hasilnya belum tampak atau kemungkinan lain, negara-negara lain lebih cepat bergerak dan efektif bertindak. (5) Khususnya dalam menciptakan iklim usaha yang kondusif. (6) Maka, kitalah yang akhirnya tertinggal. (7) Kalau tak ada langkah apapun, dikhawatirkan keadaan bukan membaik, melainkan malah memburuk.

Tujuan penulis pada kutipan tersebut adalah …

  1. Memberitahukan keluhan investor asing tentang iklim ekonomi Indonesia.

  2. Mengajak pengusaha nasional untuk bekerja sama dengan investor asing.

  3. Memengaruhi negara-negara lain agar tidak terlalu cepat bergerak dan bertindak.

  4. Mengingatkan pemerintah agar segera menciptakan iklim usaha yang kondusif.

  5. Menunjukkan peringkat Indonesia di bidang ekonomi yang semakin menurun.

Iklan

R. Indriani

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dalam hal ini, penulis berpihak pada kalangan pengusaha. Penulis menekankan agar pemerintah menciptakan iklim yang kondusif di kalangan penusaha dan investor.

dalam hal ini, penulis berpihak pada kalangan pengusaha. Penulis menekankan agar pemerintah menciptakan iklim yang kondusif di kalangan penusaha dan investor.

Iklan

Pembahasan

Jenis teks tersebut adalah teks argumentasi (yang berisi argumen mengenai kondisi suatu masyarakat). Dalam teks ini, penulis biasanya memaparkan kondisi suatu hal disertai bukti-bukti pendukungnya. Tujuan penulis membuat teks tersebut tidak lain adalah untuk mengingatkan pemerintah agar segera menciptakan iklim usaha yang kondusif (D); yang juga diperkuat oleh kalimat pertama, Tentang iklim Indonesia, kita sudah sering mendengar keluhan dari kalangan pengusaha terutama investor asing . Dengan demikian, dalam hal ini, penulis berpihak pada kalangan pengusaha. Penulis menekankan agar pemerintah menciptakan iklim yang kondusif di kalangan penusaha dan investor.

Jenis teks tersebut adalah teks argumentasi (yang berisi argumen mengenai kondisi suatu masyarakat). Dalam teks ini, penulis biasanya memaparkan kondisi suatu hal disertai bukti-bukti pendukungnya. Tujuan penulis membuat teks tersebut tidak lain adalah untuk mengingatkan pemerintah agar segera menciptakan iklim usaha yang kondusif (D); yang juga diperkuat oleh kalimat pertama, Tentang iklim Indonesia, kita sudah sering mendengar keluhan dari kalangan pengusaha terutama investor asing. Dengan demikian, dalam hal ini, penulis berpihak pada kalangan pengusaha. Penulis menekankan agar pemerintah menciptakan iklim yang kondusif di kalangan penusaha dan investor.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

140

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kalimat rekomendasi yang sesuai dengan cuplikan tersebut adalah ...

26

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia