Iklan

Pertanyaan

(1) Musim panas hampir usai pertengahan bulan September.(2) Musim semi mulai terasa dengan sepoi dan udara yang lebih sejuk petang hari. (3) Suhu udara mencapai 30 derajat celcius siang hari. (4) Waktu bergulir sejak sejam lebih lambat menandai datangnya musim gugur. Kalimat yang tidak sesuai dalam paragrafdeskripsi tesebut terdapat pada nomor….

(1) Musim panas hampir usai pertengahan bulan September. (2) Musim semi mulai terasa dengan sepoi dan udara yang lebih sejuk petang hari. (3) Suhu udara mencapai 30 derajat celcius siang hari. (4) Waktu bergulir sejak sejam lebih lambat menandai datangnya musim gugur. 

Kalimat yang tidak sesuai dalam paragraf deskripsi tesebut terdapat pada nomor….undefined 

  1. (1) dan (2)undefined 

  2. (1) dan (3)undefined 

  3. (2) dan (3)undefined 

  4. (2) dan (4)undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

12

:

31

Klaim

Iklan

I. Humal

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Pembahasan

Teks deskripsi merupakanteksyang menggambarkan atau memaparkan suatu objek secara jelas dan terperinci. Jadi, pembaca seolah-olah merasakan apa yang ditulis atau dideskripsikan penulis. Isi dalamteks deskripsimenggambarkan objek secara konkret. Berdasarkan paragraf deskripsi tersebut, kalimat yang tidak sesuai terdapat pada kalimat nomor (2) dan (4).Topik paragraf tersebut mengenai musim panas yang hampir berakhir. Sedangkan kalimat (2) membahas mengenai akan datangnya musim semi, dan kalimat (4) membahas hal berbeda pula, yakni mengenai akan datangnya musim gugur. Kalimat nomor (2) dan (4) sudah sesuai karena saling berhubungan satu sama lain, yaitu musim panas yang hampir usai pertengahan bulan September membuat suhu udara mencapai 30 derajat celcius di siang hari. Berikut penyusunan kalimatnya menjadi paragraf deskripsi yang padu: (1) Musim panas hampir usai pertengahan bulan September.(3) Suhu udara mencapai 30 derajat celcius siang hari. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.

Teks deskripsi merupakan teks yang menggambarkan atau memaparkan suatu objek secara jelas dan terperinci. Jadi, pembaca seolah-olah merasakan apa yang ditulis atau dideskripsikan penulis. Isi dalam teks deskripsi menggambarkan objek secara konkret.

Berdasarkan paragraf deskripsi tersebut, kalimat yang tidak sesuai terdapat pada kalimat nomor (2) dan (4). Topik paragraf tersebut mengenai musim panas yang hampir berakhir. Sedangkan kalimat (2) membahas mengenai akan datangnya musim semi, dan kalimat (4) membahas hal berbeda pula, yakni mengenai akan datangnya musim gugur. Kalimat nomor (2) dan (4) sudah sesuai karena saling berhubungan satu sama lain, yaitu musim panas yang hampir usai pertengahan bulan September membuat suhu udara mencapai 30 derajat celcius di siang hari. Berikut penyusunan kalimatnya menjadi paragraf deskripsi yang padu:

(1) Musim panas hampir usai pertengahan bulan September. (3) Suhu udara mencapai 30 derajat celcius siang hari.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

47

Iklan

Pertanyaan serupa

Tentukan struktur teks deskripsi tersebut!

92

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia