Park J

07 Januari 2022 03:07

Iklan

Iklan

Park J

07 Januari 2022 03:07

Pertanyaan

zakat harta sering disebut juga


1

5

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

I. Anjani

Mahasiswa/Alumni Universitas Pamulang

29 Januari 2022 05:31

Jawaban terverifikasi

Halo, Park J. Kakak bantu jawab pertanyaannya yaa. Jawaban yang tepat adalah Zakat Mal. Pembahasan : Zakat merupakan mengeluarkan sebagian harta yang wajib dilakukan oleh setiap umat muslim apabila telah memenuhi syarat yang ditetapkan kepada orang-orang yang sudah ditentukan oleh syari'at Islam. Zakat terbagi menjadi dua jenis yaitu zakat mal dan zakat fitrah. Zakat mal merupakan zakat yang dikenakan atas semua jenis harta. Harta yang di zakatkan merupakan harta yang sudah dimiliki, misalnya dari hasil usaha, dimana harta tersebut sudah disimpan, dikuasai, dan telah dirasakan manfaatnya. Zakat mal yang harus dikeluarkan adalah sebesar 2,5% dari seluruh harta yang dimiliki. Adapun zakat maal yang sudah mencapai nisab dan haul yaitu dapat berupa ; - Zakat emas, perak, logam mulia - Zakat berupa uang maupun surat berharga - Zakat dari hasil perniagaan - Zakat perikanan dan peternakan - Zakat rikaz atau zakat atas harta temuan. Namun untuk zakat ini besarnya adalah 20%. Sedangkan zakat fitrah adalah zakat yang wajib dikeluarkan oleh setiap muslim pada saat bulan Ramadhan. Berbeda dengan zakat maal, besaran dari zakat fitrah ini berupa beras seberat 2,5 kg atau setara dengan 3,5 liter beras. Namun zakat fitrah ini juga bisa berupa uang yang nilainya setara dengan makanan pokok. Jadi dapat dikatakan bahwa zakat harta sama dengan zakat mal.


Iklan

Iklan

Fitria N

08 Januari 2022 02:13

zakat mal


Hanun K

09 Januari 2022 11:30

zakat mall


Mutiah B

12 Januari 2022 15:07

zakat mal


Ales A

14 Januari 2022 00:54

zakat oasar


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

salah satu hikmah shalat Jum'at bagi umat Islam dalam bidang sosial adalah

36

5.0

Jawaban terverifikasi