Panthera L

19 April 2022 13:23

Iklan

Panthera L

19 April 2022 13:23

Pertanyaan

Yang bukan merupakan anggota Kingdom Plantae ditunjukkan oleh gambar ....

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

11

:

40

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Agustina

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

20 April 2022 02:21

Jawaban terverifikasi

Halo Panthera, Kakak bantu jawab ya :) Jawaban untuk soal ini adalah A. Kingdom Plantae (tumbuhan) adalah organisme eukariotik multiseluler yang memiliki klorofil dan dinding sel. Warna hijau pada tumbuhan berasal dari klorofil. Klorofil ini berfungsi untuk proses fotosintesis sehingga tumbuhan dapat membuat makanannya sendiri atau disebut autotrof. Yang bukan merupakan anggota kingdom Plantae ditunjukkan oleh gambar pada pilihan jawaban A. Gambar tersebut merupakan 𝘌𝘢𝘨𝘭𝘦𝘯𝘒 sp. 𝘌𝘢𝘨𝘭𝘦𝘯𝘒 sp. merupakan anggota dari filum Euglenophyta (kingdom Protista). Filum ini memiliki flagelum (bulu cambuk) sebagai alat geraknya dan mampu melakukan fotosintesis seperti tumbuhan. Hal itu karena 𝘌𝘢𝘨𝘭𝘦𝘯𝘒 merniliki klorofil a dan b. Bentuk 𝘌𝘢𝘨𝘭𝘦𝘯𝘒 adalah bulat memanjang dengan ujung meruncing. Pada ujung anterior terdapat sebuah flagelum panjang dan stigma (bintik mata) yang berfungsi untuk membedakan terang dan gelap. Jadi, jawaban yang benar adalah A. Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi