Hernandita O

05 Januari 2022 01:30

Iklan

Hernandita O

05 Januari 2022 01:30

Pertanyaan

Xilem merupakan jaringan kompleks yang tersusun atas beberapa tipe sel. Tipe sel yang tidak termasuk penyusun xilem adalah .... a. serabut xilem b. trakeid c. kolenkim xilem d. parenkim xilem e. trakea

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

13

:

43

:

08


3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Fudlila

Robo Expert

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

07 Januari 2022 03:37

Jawaban terverifikasi

Hai Hernandita kakak bantu jawab ya Jawabannya adalah C. Kita bahas bersama yuk, Xilem adalah jaringan pengangkut tumbuhan yang berfungsi untuk mengangkut air dan garam mineral, dari akar menuju daun. Komponen penyusun xilem adalah: 1. Unsur trakeal Unsur trakeal terdiri atas dua sel, yaitu trakea dan trakeid. Unsur trakea adalah bagian yang terdiri atas sel-sel memanjang, memiliki noktah-oktah, dan tidak mengandung protoplasma, serta dinding sel berlignin. 2. Serat Xilem atau serabut xilem Serat xilem merupakan sel panjang berdinding sekunder, yang memiliki kandungan lignin. Serat xilem terdiri dari dua macam, yakni serat trakeid (memiliki noktah terlindung) dan serat libriform ( serat yang lebih panjang dan lebar, dengan noktah yang lebih sederhana). 3. Parenkim xilem Parenkim xilem adalah komponen yang tersusun dari sel-sel hidup, berfungsi sebagai penyimpan cadangan makanan. Sel ini dapat ditemukan pada xilem primer, maupun xilem sekunder. Semoga jawabannya membantu ya.


Iklan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!