Rahmat S

23 Juni 2022 08:21

Iklan

Rahmat S

23 Juni 2022 08:21

Pertanyaan

Wujud rasa nasionalisme dan patriotisme di sekolah yang tepat adalah .... a. mengikuti upacara bendera b. membolos sekolah c. mengikuti siskamling d. menggunakan produk impor

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

33

:

02

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Aulia

24 Juni 2022 02:17

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah A. Mengikuti upacara bendera Pembahasan: Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), nasionalisme adalah paham yang mengajarkan seseorang untuk mencintai bangsanya sendiri. Upaya mencintai yang dimaksudkan berkaitan erat dengan menerima serta mencintai Negara meliputi struktur (tatanan), unsur budaya pun kemajemukan masyarakat yang ada dalam Negara tersebut. Selanjutnya rasa patriotisme sering kali dianggap sama dengan nasionalisme walaupun senyatanya patriotisme adalah bagian dari nasionalisme itu sendiri. Di atas disebutkan bahwa nasionalisme merupakan upaya mencintai negaranya, sementara patriotisme lebih merujuk pada aksi dari upaya mencintai Negaranya. Contoh Nasionalisme dan Patriotisme di Sekolah yakni: 1. Menghormati guru di sekolah 2. Rajin belajar dan menerapkan sopan santun baik dalam berbicara maupun bertingkah laku 3. Mengikuti upacara bendera Negara pada hari besar kenegaraan 4. Mengikuti kegiatan sekolah seperti pramuka, PMR dan lainnya 5. Mematuhi tata tertib sekolah Dengan demikian, jawaban yang benar adalah A.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

46

5.0

Jawaban terverifikasi