Binar K

22 Desember 2021 04:32

Iklan

Iklan

Binar K

22 Desember 2021 04:32

Pertanyaan

wiraga merupakan salah satu unsur keindahan tari yang meliputi? a.perpindahan gerakan penari b.tempo dan ketukan irama penggiringnya c.sikap dan gerak seluruh anggota tubuh penari d.ekspresi dan emosi yang ditampilkan


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Diah

12 Januari 2022 05:36

Jawaban terverifikasi

Halo Binar K. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya 😊 Jawaban soal di atas adalah C. Cermati pembahasan berikut ini. Seni tari adalah suatu gerakan yang berirama, dilakukan di suatu tempat dan waktu tertentu untuk mengekpresikan suatu perasaan dan menyampaikan pesan dari seseorang maupun kelompok. Dalam seni tari, terdapat 3 unsur utama yakni: 1. Unsur wiraga adalah unsur yang berkaitan dengan gerak raga atau tubuh dari sang penari. 2. Unsur wirama adalah pola yang dilakukan penari agar gerakan yang harmonis dalam tari bisa dicapai. 3. Unsur wirasa diartikan sebagai penghayatan juga penjiwaan para penari terhadap tari yang mereka bawakan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C. Semoga membantu ya 😊


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa birama lagu alam bebas

50

0.0

Jawaban terverifikasi