Asep S

09 Juni 2022 02:13

Iklan

Asep S

09 Juni 2022 02:13

Pertanyaan

Wilayah laut Indonesia yang dianggap sebagai pintu gerbang penghubung pedagang india dengan pedagang tiongkok adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

10

:

19

:

18

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

C. Sianturi

09 Juni 2022 13:08

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah Selat Malaka. Aktivitas perdagangan dan pelayaran sudah ada sejak abad pertama masehi. Pada abad ke-2 M, Indonesia sudah menjalin hubungan dengan India sehingga agama Hindu masuk dan berkembang. Jalur perniagaan dan pelayaran yang melalui laut, dimulai dari China menuju Kalkuta, India. Jalur tersebut melalui Laut China Selatan kemudian Selat Malaka. Setelah sampai India, kemudian berlanjut ke Teluk Persia melalui Suriah.  Indonesia, melalui Selat Malaka, terlibat perdagangan dalam hal rempah-rempah. Posisi Indonesia cukup strategis dan memiliki sumber daya alam yang berlimpah. Hal ini membuat Indonesia menjadi salah satu pusat perdagangan yang penting pada jalur perdagangan Timur Tengah dan semenanjung Arab dengan Selat Malaka. Jadi, jawaban yang benar adalah Selat Malaka.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi