Tatsuma A

15 Januari 2022 10:19

Iklan

Tatsuma A

15 Januari 2022 10:19

Pertanyaan

Wilayah di Indonesia yang memiliki tingkat kerawanan tinggi terhadap bencana gempa bumi adalah .... A. Aceh, Pontianak, dan Yogyakarta B. Padang, Riau, dan Denpasar C. Lampung, Bangka, dan Sumbawa D. Nias, Lombok, dan Maluku Utara E. Belitung, Papua, dan Flores

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

22

:

47

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Ma'Rifati

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

18 Januari 2022 23:52

Jawaban terverifikasi

Halo Tatsuma, kakak bantu jawab juga yaa. Jawaban yang tepat untuk wilayah di Indonesia yang memiliki tingkat kerawanan tinggi terhadap gempa bumi adalah D. Nias, Lombok, dan Maluku Utara, yah. Berikut adalah penjelasannya. Gempa bumi adalah getaran yang terjadi di permukaan bumi akibat pelepasan energi dari dalam secara tiba-tiba yang menciptakan gelombang seismik. Indonesia merupakan negara yang berada di daerah Cincin Api Pasifik (Ring of Fire), sehingga tidak akan lepas dari ancaman gempa bumi. Direktorat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi (DVMBG) Departemen Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyatakan wilayah di Indonesia yang rawan gempa dan tsunami diantarannya Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Bengkulu, Lampung, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jogjakarta, Jawa Timur, Bali, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Sulawesi Utara, Sulawasi Tengah, Sulawesi Selatan, Maluku Utara, Maluku Selatan, Biak, Yapen dan Fak-Fak di Papua. Jadi, dapat disimpulkan bahwa jawaban yang tepat untuk wilayah di Indonesia yang memiliki tingkat kerawanan tinggi terhadap gempa bumi adalah D. Nias, Lombok, dan Maluku Utara Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Kuatnya erosi sungai di bagian hulu karena …. (1) curah hujan di bagian hulu besar (2) seringnya terjadi penggundulan hutan (3) arus air yang besar (4) gradient sungai tinggi a. Jika (1), (2), dan (3) benar b. Jika (1) dan (3) benar c. Jika (2) dan (4) benar d. Jika hanya (4) yang benar e. Jika semuanya benar

2

5.0

Jawaban terverifikasi