Fadia R

30 Januari 2023 06:51

Iklan

Fadia R

30 Januari 2023 06:51

Pertanyaan

Volume sebongkah batu adalah 2,5 dm3 dimasukan kedalam air yang berat jenisnya 10.000 N/m2 . Jika berat batu 100 N . hitunglah besar gaya archimedesnnya yang terjadi!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

52

:

54

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

P. Barus

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

08 Maret 2023 05:53

Jawaban terverifikasi

<p>Jawabannya adalah 250 N</p><p>&nbsp;</p><p>Prinsip Archimedes menyatakan bahwa gaya apung ke atas yang diberikan pada benda yang direndam dalam cairan, baik yang terendam seluruhnya atau sebagian, sama dengan berat cairan yang dipindahkan benda tersebut dan bekerja dalam arah ke atas di pusat massa dari cairan yang dipindahkan. Untuk menghitung gaya archimedes dapat menggunakan persamaan:</p><p>Fa&nbsp;= ρa. V. g</p><p>dimana,</p><p>Fa= gaya ke atas (N)</p><p>ρa= massa jenis fluida (N/m³)</p><p>V= Volume benda (m³)</p><p>g= percepatan gravitasi (m/s<sup>2</sup>)</p><p>&nbsp;</p><p>Pembahasan:</p><p>Diketahui:<br>V =2,5&nbsp;dm³&nbsp;⇒&nbsp;25/10000 m³<br>W = 100 N<br>ρa&nbsp; =10000 N/m³<br>Ditanya:</p><p>Fa=...........?<br>penyelesaian :<br>Fa&nbsp;= ρa. Va. g<br>= 10000.&nbsp;25/10000. 10<br>= 250 N</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi, besar gaya archimedesnnya yang terjadi adalah 250 N</p>

Jawabannya adalah 250 N

 

Prinsip Archimedes menyatakan bahwa gaya apung ke atas yang diberikan pada benda yang direndam dalam cairan, baik yang terendam seluruhnya atau sebagian, sama dengan berat cairan yang dipindahkan benda tersebut dan bekerja dalam arah ke atas di pusat massa dari cairan yang dipindahkan. Untuk menghitung gaya archimedes dapat menggunakan persamaan:

Fa = ρa. V. g

dimana,

Fa= gaya ke atas (N)

ρa= massa jenis fluida (N/m³)

V= Volume benda (m³)

g= percepatan gravitasi (m/s2)

 

Pembahasan:

Diketahui:
V =2,5 dm³ ⇒ 25/10000 m³
W = 100 N
ρa  =10000 N/m³
Ditanya:

Fa=...........?
penyelesaian :
Fa = ρa. Va. g
= 10000. 25/10000. 10
= 250 N

 

Jadi, besar gaya archimedesnnya yang terjadi adalah 250 N


Kiranariqah O

18 Februari 2024 14:27

itu pa = 10.000 N/m2 bukan N/m3

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Berapa kalor yang dilepaskan 40 g besi jika suhunya turun dari 90°C menjadi 60°C? (kalor jenis besi 450 J/kg °C)

11

5.0

Jawaban terverifikasi