Episcia R

10 November 2021 06:56

Iklan

Episcia R

10 November 2021 06:56

Pertanyaan

Vaksin yang bisa diberikan per oral adalah vaksin untuk mencegah wabah penyakit ….. a. Cacar b. Demam berdarah c. Rabies d. Trakom e. Polio

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

26

:

31

Klaim

1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Dianita

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

15 November 2021 03:11

Jawaban terverifikasi

Hallo Episcia, Kakak bantu jawab yaa :)) Jawaban yang tepat adalah opsi E yaa dek :) Vaksin merupakan antigen (virus atau bakteri) yang dilemahkan atau diinaktivasi yang dapat memicu terbentuknya antibodi spesifik terhadap antigen tersebut apabila diberikan kepada orang yang sehat. Tujuannya adalah agar individu tersebut menjadi lebih kebal ketika nantinya terpapar oleh virus atau bakteri tersebut. Pada umumnya, vaksin diberikan dengan cara disuntikkan, namun ada beberapa vaksin yang dapat diberikan secara oral. Salah satunya adalah vaksin polio oral tipe 1 & 3 yang terbuat dari virus polio tipe 1 & 3 yang dilemahkan. Vaksin tersebut dibuat pada jaringan ginjal kera. Semoga jawabannya membantu ya!! ^_^


Iklan

Rahayu P

08 November 2023 03:59

E


Rahayu P

08 November 2023 03:59

A


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

36

4.8

Jawaban terverifikasi