Olivia D

13 Maret 2022 15:18

Iklan

Olivia D

13 Maret 2022 15:18

Pertanyaan

Urutan unsur-unsur periode ketiga ke arah makin besar sifat pereduksinya adalah ... A. Na − Al − Si − S B. Na − Si − Al − S C. S − Al − Si − Na D. S − Si − Al − Na E. Si − Na − S − Al

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

07

:

46

Klaim

17

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Azalia

24 Maret 2022 13:01

Jawaban terverifikasi

Halo Olivia, saya bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah D. Dari kiri kekanan unsur periode 3 meliputi natrium (Na), magnesium (Mg), alumunium (Al), silikon (Si), fosforus atau fosfor (P), belerang (S), klorin(Cl) dan argon (Ar). Natrium, magnesium dan aluminium merupakan unsur logam. Silikon merupakan unsur semi logam (metaloid). Fosfor, belerang dan klorin merupakan unsur non logam. Sedangkan, Argon merupakan unsur gas mulia. Salah satu perubahan sifat unsur periode ketiga dari kiri ke kanan adalah makin mudah tereduksi, berarti sifat oksidator bertambah. Sebaliknya, sifat reduktor (pereduksi) berkurang. Unsur-unsur periode tiga dengan sifat pereduksi mulai dari yang paling kecil ke yang paling besar adaalah Cl - S - P - Si - Al - Mg - Na. Terimakasih sudah bertanya, semoga membantu ^_^


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

36

5.0

Jawaban terverifikasi