Panthera L

07 Agustus 2022 03:14

Iklan

Panthera L

07 Agustus 2022 03:14

Pertanyaan

Uncoating merupakan tahap reproduksi virus, yaitu .... a. penetrasi sel inang b. pelepasan jaket protein c. pelepasan asam nukleat d. perakitan virus baru e. pelisisan dinding sel bakteri

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

02

:

26

:

29

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Ega

26 Oktober 2022 01:13

Jawaban terverifikasi

<p>Jawabannya adalah B.</p><p>&nbsp;</p><p>Reproduksi virus terdiri atas lima tahap, yaitu :</p><ol><li>Perlekatan (adsorpsi), virion menempel pada permukaan sel inang</li><li>Penetrasi, virus menginjeksikan materi genetiknya ke dalam sel inang</li><li>Uncoating merupakan <strong>proses pemecahan atau penghapusan kapsid</strong>. Kondisi ini menyebabkan pelepasan genom virus ke dalam sel yang merupakan lokasi replikasi dan transkripsi genom berlangsung. Virus bereplikasi dengan cara yang sama seperti DNA memberikan informasi untuk memproduksi protein dalam tubuh.</li><li>Replikasi dan sintesis, virus mengendalikan DNA sel inang untuk membuatasam nukleat dan komponen virus.</li><li>Perakitan, virus merakit komponen yang telah disintesis sebelumnya menjadi virus-virus baru.</li><li>Pembebasan virus - virus baru</li></ol><p>Virus bereplikasi di dalam sel inang dimulai dengan masuk ke dalam sel kemudian terjadi pelepasan materi genetik ke sitoplasma. Selanjutnya terjadi sintesis meliputi penggandaan materi genetik virus. Pada virus DNA penggandaan materi genetik terjadi di inti sel inang, sedangkan virus RNA terjadi di sitoplasma. Pada tahapan sintesis juga terjadi pembentukan protein penyusun komponen partikel virus. Setelah komponen virus terbentuk, terjadi perakitan menjadi partikel virus baru.</p><p>&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>&nbsp;Jadi, jawabannya adalah B</p>

Jawabannya adalah B.

 

Reproduksi virus terdiri atas lima tahap, yaitu :

  1. Perlekatan (adsorpsi), virion menempel pada permukaan sel inang
  2. Penetrasi, virus menginjeksikan materi genetiknya ke dalam sel inang
  3. Uncoating merupakan proses pemecahan atau penghapusan kapsid. Kondisi ini menyebabkan pelepasan genom virus ke dalam sel yang merupakan lokasi replikasi dan transkripsi genom berlangsung. Virus bereplikasi dengan cara yang sama seperti DNA memberikan informasi untuk memproduksi protein dalam tubuh.
  4. Replikasi dan sintesis, virus mengendalikan DNA sel inang untuk membuatasam nukleat dan komponen virus.
  5. Perakitan, virus merakit komponen yang telah disintesis sebelumnya menjadi virus-virus baru.
  6. Pembebasan virus - virus baru

Virus bereplikasi di dalam sel inang dimulai dengan masuk ke dalam sel kemudian terjadi pelepasan materi genetik ke sitoplasma. Selanjutnya terjadi sintesis meliputi penggandaan materi genetik virus. Pada virus DNA penggandaan materi genetik terjadi di inti sel inang, sedangkan virus RNA terjadi di sitoplasma. Pada tahapan sintesis juga terjadi pembentukan protein penyusun komponen partikel virus. Setelah komponen virus terbentuk, terjadi perakitan menjadi partikel virus baru.

 

 

 Jadi, jawabannya adalah B


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

46

4.8

Jawaban terverifikasi