Gmelina A

15 Januari 2023 09:32

Iklan

Gmelina A

15 Januari 2023 09:32

Pertanyaan

Tumbuhan Gymnospermae yang dimasukkan ke dalam kelas Ginkgoinae memiliki ciri di antaranya.... a. batangnya berbentuk tiang dan jarang bercabang serta daunnya tersusun dalam roset batang b. daunnya lebar dan berbentuk kipas dengan tulang daun mirip rusuk yang menonjol c. strobilusnya terletak di ketiak daun atau di ujung batang berupa kerucut d. pertulangan daunnya menyirip serta bunganya tersusun berkarang e. memiliki batang besar berkayu dan daunnya berbentuk jarum

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

57

:

52

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Suryanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Tarumanagara

08 Februari 2023 02:35

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban soal di atas adalah b. daunnya lebar dan berbentuk kipas dengan tulang daun mirip rusuk yang menonjol</p><p>&nbsp;</p><p>Cermati pembahasan berikut!</p><p>Ginkgoinae yaitu tumbuhan berbiji terbuka yang spesiesnya paling sedikit sehingga sering disebut sebagai tumbuhan primitif. Contoh tanaman dari kelas ini yaitu&nbsp;<i>Ginkgo biloba</i>.&nbsp;</p><p>Adapun ciri-ciri Ginkgoinae yaitu:&nbsp;</p><ol><li>Berumah dua.&nbsp;</li><li>Termasuk pohon meranggas.&nbsp;</li><li>Daun lebar dan bentuknya seperti kipas dengan tulang daun menyerupai rusuk yang menonjol.</li></ol><p>&nbsp;</p><p>Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah b. daunnya lebar dan berbentuk kipas dengan tulang daun mirip rusuk yang menonjol</p>

Jawaban soal di atas adalah b. daunnya lebar dan berbentuk kipas dengan tulang daun mirip rusuk yang menonjol

 

Cermati pembahasan berikut!

Ginkgoinae yaitu tumbuhan berbiji terbuka yang spesiesnya paling sedikit sehingga sering disebut sebagai tumbuhan primitif. Contoh tanaman dari kelas ini yaitu Ginkgo biloba

Adapun ciri-ciri Ginkgoinae yaitu: 

  1. Berumah dua. 
  2. Termasuk pohon meranggas. 
  3. Daun lebar dan bentuknya seperti kipas dengan tulang daun menyerupai rusuk yang menonjol.

 

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah b. daunnya lebar dan berbentuk kipas dengan tulang daun mirip rusuk yang menonjol


Iklan

Kirana L

25 Januari 2023 08:45

Ginkgoinae adalah kelas tumbuhan Gymnospermae. Gymnospermae adalah tumbuhan berbunga yang tidak memiliki buah berbiji. Mereka memiliki strobilus atau kerucut yang mengandung biji. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C. strobilusnya terletak di ketiak daun atau di ujung batang berupa kerucut.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

145

5.0

Jawaban terverifikasi