Resa N

05 November 2021 01:58

Iklan

Resa N

05 November 2021 01:58

Pertanyaan

Tumbuhan apa yang memiliki derivate epidermis berupa trikoma/rambut-rambut non glanduler dan glanduler, emergensia, spina/duri, sel kipas,sel kersik/silica dan valemen ?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

06

:

01

Klaim

5

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Agustina

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

22 November 2021 21:02

Jawaban terverifikasi

Hai Resa, Kakak bantu jawab ya :) Jawaban untuk soal ini dapat langsung dilihat pada penjelasan berikut ini ya :) Jaringan epidermis adalah jaringan yang berada paling luar dari jaringan tanaman. Jaringan ini berfungsi untuk melindungi jaringan di dalamnya. Jaringan epidermis mengalami diferensiasi menjadi jaringan yang lebih kompleks. Diferensiasi jaringan epidermis atau derivat epidermis diantaranya adalah sebagai berikut: 1. Trikoma atau rambut halus pada akar, batang, daun, buah, dan biji. Trikoma berfungsi untuk proteksi dari hewan atau mangsa, mengurangi penguapan dan membantu penyerbukan pada bunga. Berdasarkan ada tidaknya peranan fungsi sekret, trikoma dapat dibagi menjadi dua jenis, yaitu trikoma glanduler (dapat menghasilkan sekret) dan non glanduler (tidak menghasilkan sekret). Trikoma glanduler misalnya kelenjar garam pada tumbuhan bakau, sedangkan trikoma non glanduler misalnya rambut sisik yang memipih dan juga mempunyai banyak sel seperti pada daun durian 2. Emergensia disebut juga duri palsu karena emergensia tidak melekat kuat pada batang. Emergensia berfungsi untuk proteksi/perlindungan. Contoh tumbuhan yang memiliki emergensia adalah duri mawar dan rambut rambutan. 3. Duri atau spina berfungsi untuk proteksi atau pelindung tanaman. Contohnya duri pada tanaman kaktus dan lidah buaya. 4. Sel kipas/bulliform berfungsi untuk menyimpan cadangan air pada tanaman. Sel kipas dapat menggulung untuk mengurangi penguapan. Contohnya yaitu sel kipas pada rumput teki dan daun bambu. 5. Sel kersik mengandung silika atau zat kersik dan berfungsi untuk memperkeras permukaan batang. Contohnya yaitu pada batang tebu. 6. Velamen berfungsi untuk menyimpan air pada tanaman anggrek. Semoga membantu!


Iklan

Resa N

23 November 2021 05:51

terimakasih kak ๐Ÿ™


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi