Mino M

25 Mei 2022 12:27

Iklan

Iklan

Mino M

25 Mei 2022 12:27

Pertanyaan

Tulislah bilangan berikut ke dalam bentuk romawi! 496


12

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Nur

Mahasiswa/Alumni Universitas Jambi

25 Mei 2022 13:41

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah CDXCVI Perhatikan bilangan dasar romawi berikut: I melambangkan bilangan 1 V melambangkan bilangan 5 X melambangkan bilangan 10 L melambangkan bilangan 50 C melambangkan bilangan 100 D melambangkan bilangan 500 M melambangkan bilangan 1.000 Ingat! • IV artinya 1 mengurangi 5 = 4 • IX artinya 1 mengurangi 10 = 9 • XL artinya 10 mengurangi 50 = 40 • XC artinya 10 mengurangi 100 = 90 • CD artinya 100 mengurangi 500 = 400 • CM artinya 100 mengurangi 1000 = 900 Pembahasan, 496 = (100 500)(10 100) 6 496 = CDXCVI Jadi, bentuk romawi dari 496 adalah CDXCVI


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Nilai dari |−7+4|=… A. 3 B. −3 C. 11 D. −4 E. 4

623

0.0

Jawaban terverifikasi