Jihan A

21 Juni 2022 09:18

Iklan

Jihan A

21 Juni 2022 09:18

Pertanyaan

Tuliskan tiga manfaat persatuan dan kesatuan di lingkungan sekitar!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

06

:

31

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Anggraini

21 Juni 2022 15:31

Jawaban terverifikasi

Jawaban untuk soal ini yuk simak pembahasan berikut ya Masyarakat Indonesia adalah masyarakat yang beragam. Keberagaman ini harus disikapi dengan bijak dan toleransi agar tercipta persatuan dan kesatuan. Berikut 3 contoh manfaat persatuan dan kesatuan di lingkungan masyarakat: 1. Tercipta kehidupan yang aman, tertib dan tentram. 2. Terpenuhinya hak dan pelaksanaan kewajiban masyarakat secara aman 3. Masyarakat bisa bersama-sama memajukan lingkungan nya, misalkan dalam lomba 17 Agustus-an antar RT bekerjasama untuk menang. Demikianlah pembahasaan mengenai tiga manfaat persatuan dan kesatuan di lingkungan sekitar.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Contoh perilaku sesuai dengan sila ke 2 pancasila

8

5.0

Jawaban terverifikasi