Cyprinus C

27 Januari 2022 05:03

Iklan

Cyprinus C

27 Januari 2022 05:03

Pertanyaan

Tuliskan tiga manfaat oksigen bagi kesehatan tubuh manusia

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

03

:

04

:

28

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Puspasari

22 Maret 2022 12:59

Jawaban terverifikasi

Halo Cyprinus, kaka bantu jawab yaa:) Jawabannya yaitu mencegah kanker, mencegah asma, dan menjaga kesehatan kulit. Yuk simak penjelasan berikut ini! Oksigen adalah unsur yang sangat penting bagi kehidupan kita. Ciri-ciri dari oksigen adalah tidak berwarna, tidak berasa, dan tidak mempunyai bau. Tanpa oksigen tidak akan ada kehidupan di bumi ini, karena kegunaan oksigen sangat vital. Manfaat oksigen mencegah kanker, mencegah asma, dan menjaga kesehatan kulit. Untuk mendapatkan jumlah oksigen yang maksimal, maka saat bernafas disarankan menggunakan diafragma. Oksigen di dalam tubuh dibawa melalui pembuluh darah. Jadi, manfaat oksigen bagi kesehatan tubuh adalah mencegah kanker, mencegah asma, dan menjaga kesehatan kulit. Semoga membantu:)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

40

4.8

Jawaban terverifikasi