Ana A

03 Februari 2022 01:44

Iklan

Ana A

03 Februari 2022 01:44

Pertanyaan

Tuliskan struktur Lewis dari ion bromat

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

05

:

09

:

13

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Sahara

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

13 Februari 2022 23:14

Jawaban terverifikasi

Halo Ana, jawaban benar struktur lewis ion bromat (BrO₃-) seperti pada gambar. Ayo simak pembahasan berikut agar kamu lebih paham ya ^_^. Ion bromat merupakan polianion yaitu BrO₃-. Ion BrO₃- tersusun atas atom pusat Br, tiga atom O, dan bermuatan negatif. Ion bromat dapat digambarkan menggunakan struktur lewis. Konfigurasi dari atom-atom penyusunnya dapat mengetahui jumlah elektron valensinya (e.v), sebagai berikut: 35Br = 2, 8, 18, 7 (e.v = 7) 8O = 2, 6 (e.v = 6) Struktur lewis ion BrO₃- seperti pada gambar.

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

165

5.0

Jawaban terverifikasi