Fenny F

07 Februari 2022 09:56

Iklan

Fenny F

07 Februari 2022 09:56

Pertanyaan

tuliskan nama nama perguruan tinggi yang dibuka lagi pada zaman pendudukan Jepang di Indonesia

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

20

:

40

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Susyanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

24 Maret 2022 02:27

Jawaban terverifikasi

Hallo Fenny, Kaka bantu jawab yaa Ika Daigaku, Kogyo Daigaku, dan Kenkoku Gakuin Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasa berikut ini. Masa penjajahan Jepang di Indonesia dimulai sejak 8 Maret 1942 setelah penandatanganan Perjanjian Kalijati. Jepang merubah sistem pendidikan di Indonesia termasuk dunia pendidikan tinggi. Jepang membuka perguruan tinggi pada tahun 1943 dengan tujuan mobilisasi kaum terdidik untuk kepentingan perang Jepang. Perguruan tinggi yang dibuka antara lain Ika Daigaku (Perguruan Tinggi Kedokteran), Kogyo Daigaku (Perguruan Tinggi Teknik), Kenkoku Gakuin (Akademi Pamongpraja). Semoga membantu yaa :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi