Novita N

30 Januari 2020 10:07

Iklan

Iklan

Novita N

30 Januari 2020 10:07

Pertanyaan

Tuliskan kondisi politik dan ekonomi Filipina pasca pemilu tahun 1981


3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Feby

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

27 Desember 2021 06:07

Jawaban terverifikasi

Halo Novita. Kakak bantu jawab ya๐Ÿ˜Š Jadi, kondisi politik dan ekonomi Filipina pasca pemilu 1981 sangat kacau, karena terjadi banyak penyelewengan oleh Presiden Ferdinand Marcos dan pembunuhan Benigno Aquino. Hal tersebut menyebabkan banyak rakyat pendukung Benigno yang melakukan unjuk rasa untuk menggulingkan pemerintahan Ferdinand Marcos. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Pada periode 1965 hingga1986, pemerintahan Filipina dipimpin oleh presiden Ferdinand Marcos. Pada masa pemerintahannya, FIlipina mengalami krisis ekonomi dan politik. Pada tahun 1981, kondisi politik Filipina sangatlah kacau dan bergejolak terutama setelah pemilu tahun 1981. Krisis ekonomi dan politik di Filipina menumbuhkan gelombang perlawanan dari masyarakat dan golongan oposisi. Rezim Ferdinand Marcos memimpin secara diktator dan kerap melakukan tindakan represif terhadap aktivis dan golongan oposisi. Hal tersebut membuat para pendukung Filipina yang tidak menyukai gaya pemerintahan Ferdinand Marcos melakukan sebuah unjuk rasa. Utang Filipina pada tahun 1983 mencapai 25.000.000.000 dollar AS. Perekonomian di wilayah Filipina sangatlah buruk dan jauh dari kata sejahtera. Selain itu, terjadi pula pembunuhan terhadap mantan senator Benigno Aquino Jr pada 21 Agustus 1983. Masyarakat yang mendukung Beniqno Aquino akhirnya turun kejalan dan melakukan berbagai demonstrasi untuk menggulingkan pemerintahan Marcos. Demonstrasi yang dilakukan ini bernama People Power dimana masyarakat FIlipina berdemo dengan sangat damai tanpa adanya kerusuhan antara mereka dan kepolisian. Namun hal ini mengakibatkan terjadinya kemerosotan perekonomian yang jauh lebih buruk dan menempatkan negara Filipina ke dalam status darurat. Hal ini diperparah dengan dicurigai sebuah indikasi kecurangan pada Pemilu 1986 yang dilakukan oleh Ferdinand Marcos. Pada masa pemerintahan Ferdinand Marcos juga banyak terjadi kolusi dan korupsi, pelanggaran HAM, serta pembangunan dan ekspor yang menurun. Semoga membantu ๐Ÿ˜Š


Iklan

Iklan

Nur A

18 Maret 2020 12:41

Kondisi politik pasca pemilu, yaitu pelanggaran HAM yg semakin marak, dan korupsi merajalela. kondisi ekonomi, industri-industri di Filipina tidak berjalan dengan efisien, ekspor melemah dan daya saing negara menurun, dan pembangunan semakin bergantung kepada pinjaman luar negeri.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa keuntungan adanya pengakuan kemerdekaan RI oleh PBB adalah

1

0.0

Jawaban terverifikasi