Andi M

20 April 2022 10:54

Iklan

Andi M

20 April 2022 10:54

Pertanyaan

Tuliskan isomer fungsi (Struktur dan nama IUPAC) dari b. 2-propanon

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

16

:

48

Klaim

17

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Bimba

20 April 2022 15:49

Jawaban terverifikasi

Halo Andi M, kakak bantu jawab ya 🙂 Jawaban: propanal. Halo Andi. Senyawa 2-propanon merupakan senyawa golongan keton yang memiliki gugus C=O didalamnya. Senyawa keton (alkanon), pada umumnya memiliki rumus CnH2nO, dimana n = jumlah atom C dalam senyawa. Senyawa golongan keton dapat mengalami keisomeran, salah satunya isomer fungsi. Isomer fungsi ialah keisomeran yang terjadi pada senyawa yang memiliki rumua molekul sama, tetapi mengandung gugus fungsi yang berbeda. Senyawa keton berisomer fungsi dengan senyawa aldehid (alkanal). Dimana, aldehid memiliki rumus umum yang sama yaitu CnH2nO dengan gugus fungsi –COH. Untuk menentukan struktur isomer fungsi 2-propanon tahapan yang dilakukan yaitu: ▪︎ Menentukam struktur 2-propanon - Propanon menunjukkan rantai induk, yang memiliki 3 atom C. - angka 2 menunjukkan letak gugus fungsi C=O terikat pada atom C nomor 2. Maka, struktur 2-propanon dapat dilihat pada gambar terlampir. Berdasarkan struktur tersebut, 2-propanon memiliki rumus C3H6O. Isomer fungsi dari 2 propanon ialan propanal yang memiliki rumus molekul sama C3H6O dengan struktur dapat dilihat pada gambar. Jadi, isomer fungsi dari 2-propanon adalah propanal. Semoga membantu ya. Semangat !!

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan persamaan reaksi yang terjadi bila: C2H5OH + PCl5

267

0.0

Jawaban terverifikasi