Indah P

26 April 2022 07:44

Iklan

Indah P

26 April 2022 07:44

Pertanyaan

tuliskan 2 perbedaan langkah penelitian sejarah heuristik dengan verifikasi!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

14

:

21

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. SALSABILLA

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

06 Agustus 2022 15:51

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah, heuristik merupakan tahap mencari dan menemukan sumber, sedangkan verifikasi merupakan tahap kritik sumber atau melakukan uji terhadap keaslian (ekstern) serta kredibilitas dan realibilitas (intern) sumber. Untuk lebih jelasnya, yuk simak penjelasan berikut. Tahap atau langkah-langkah penelitian sejarah terbagi menjadi lima, mulai dari pemilihan topik, heuristik, verifikasi, interpretasi, dan historiografi. Heuristik merupakan tahap mencari dan menemukan sumber. Verifikasi merupakan tahap kritik sumber. Kritik sumber terbagi menjadi dua, yakni kritik intern (menguji kredibilitas dan realibilitas dari sumber sejarah) dan kritik ekstern (menguji keaslian sumber sejarah dari bentuk fisiknya). Dengan demikian, perbedaan heuristik dan verifikasi adalah heuristik merupakan tahap mencari dan menemukan sumber, sedangkan verifikasi merupakan tahap kritik sumber atau melakukan uji terhadap keaslian (ekstern) serta kredibilitas dan realibilitas (intern) sumber.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

46

5.0

Jawaban terverifikasi